10 likes | 235 Views
53 dapat diperoleh (Hadi, 1989). Sampel dalam penelitian ini adalah beberapa mahasiswi Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia. Pengambilan sampel dilakukan secara purpossive sampling yaitu teknik
E N D
53 dapat diperoleh (Hadi, 1989). Sampel dalam penelitian ini adalah beberapa mahasiswi Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia. Pengambilan sampel dilakukan secara purpossive sampling yaitu teknik pengambilan sample dengan pertimbangan kriteria tertentu (Hadi, 1989). Jenis sampel menggunakan jenis sampel ketersediaan (availability samples) yaitu sampel yang unsur-unsurnya diambil atas dasar kemudahannya dijangkau oleh peneliti (Walizer & Wiener, 1991). Subjek diambil berdasarkan kesediaannya untuk mengisi angket yang digunakan dan juga berdasarkan atas kriteria yang ada yaitu : 1. Mahasiswi Fakultas Ekonomi Jurusan Akuntansi Universitas Islam Indonesia yang aktif kuliah pada saat pengambilan data penelitian dilakukan. 2. Berusia 19 tahun sampai dengan 23 tahun D. Metode Pengumpulan Data Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan angket. Angket adalah daftar pernyataan atau pertanyaan yang disajikan pada orang lain (responden) supaya mereka menyatakan pendapat atau keyakinannya terhadap pernyataan atau pertanyaan tersebut. Jawaban tersebut digunakan oleh peneliti untuk menyimpulkan keadaan subjek yang diteliti. Angket akan diberikan secara tertulis. Asumsi dasar menggunakan metode pengukuran angket adalah: subjek merupakan orang yang palig tahu keadaan dirinya sendiri, semua jawaban yang diberikan subjek kepada peneliti adalah benar dan dapat