1 / 19

PRESENTASI PENGANTAR BISNIS DISUSUN OLEH :

PRESENTASI PENGANTAR BISNIS DISUSUN OLEH :. YULIANTY BENNY MELITA. KEWIRASWASTAAN DAN PERENCANAAN BISNIS. Definisi Kewiraswastaan Definisi Perencanaan Bisnis. Aspek Perencanaan Bisnis. Mengapa Perencanaan bisnis itu Penting ?? Tujuan Mengetahui Perencanaan Bisnis.

Download Presentation

PRESENTASI PENGANTAR BISNIS DISUSUN OLEH :

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PRESENTASI PENGANTAR BISNISDISUSUN OLEH : • YULIANTY • BENNY • MELITA

  2. KEWIRASWASTAAN DANPERENCANAAN BISNIS

  3. Definisi Kewiraswastaan • Definisi Perencanaan Bisnis. • Aspek Perencanaan Bisnis. • Mengapa Perencanaan bisnis itu Penting ?? • Tujuan Mengetahui Perencanaan Bisnis.

  4. Definisi Kewiraswastaan Secara luas kewiraswastaan sebagai proses penciptaan yang berbeda nilainya dengan menggunakan usaha dan waktu yang diperlukan, memiliki resiko finansial, psikologi, dan sosial yang menyertainya, serta menerima balas jasa moneter dan kepuasan pribadi. • DefinisiPerencanaanBisnis • PerencanaanBisnis = RencanaBisnis • Rencanabisnisadalahpernyataan formal atastujuanberdirinyasebuahbisnis, sertaalasanmengapapendirinyayakinbahwatujuantersebutdapatdicapai, sertarencana-rencana yang akandijalankanuntukmemenuhitujuantersebut.

  5. Aspek Perencanaan Bisnis PerencanaanBisnismencakup : 1. Manajerial Perusahaan, kejelasandalamtatanankinerjaperusahaan . 2. Keadaanfisikdarisebuahbangunan yang kitatempati 3. Pegawai, tenagakerja stuff. 4. Produk yang kitahasilkan. 5. Sisteminformasimengenai market perusahaan. 6. Rincianrugi/laba 7. PerhitunganNeraca 8. Strategi yang digunakandalamperusahaan.

  6. Mengapa Perencanaan Bisnis itu PENTING ?? • Meningkatkanpeluanguntuksukses • Mengembangkanmisibisnis • Menentukancara yang benardalammengelolabisnis. • Menentukanpenghalangdalambisnis • Sebagaialatpencapaian

  7. Tujuan : Mengetahui Cara MerencanakanBisnisBaru. HAL PENTING SEORANG PEBISNIS MENILAI KONDISI PASAR BISNIS GLOBAL: - MENILAI SUATU PASAR DARI SUDUT PANDANG GLOBAL MENGEMBANGKAN RENCANA BISNIS MANAJEMEN RESIKO

  8. 1. HAL PENTING SEORANG PEBISNIS • Sifat/profilseorangpengusaha: 1. Toleransi /beraniResiko2. Kreative3. InisiatifTinggi 4. Responygcepat

  9. Pro-kontra seorang pengusaha Kelebihannya: • Menjadipemimpinbagidirisendiri • Tidakkhawatirdipecat • Memperolehkeuntunganusahadlmjumlahbesar • Lebihpuas Kekurangannya: • Kerugianusahaditanggungsendiri • Tidakbisasantai • Bisnisbisagagaldankehilangan modal

  10. 2. MENILAI KONDISI PASAR Hal-halygharusdiperhatikandalammelihatsituasikondisipasar: Permintaan Persaingan Kondisitenagakerja Kondisiperaturandanperundang-undanganygberlaku

  11. Permintaan pasar PENTING !!! Mengetahuiapasajaygdibutuhkanmasyarakatsebelumberbisnis, memberiandapandanganttgbisnisapaygakanandamulai. Permintaandipengaruhiolehkondisiperekonomianumum, kondisigeografisdankomposisimasyarakat. KenaikandanPenurunanpermintaanbiasaterjadi. Olehkarenaituharusbisadiantisipasidenganbaik.

  12. Persaingan PENTING !!! Memberiandagambaranseberapabesarpangsapasardariprodukygandainginkembangkandalamberbisnis. PangsaPasar : volume penjualanprodukandadalambentukpersentasedari total keseluruhanpenjualandalampasar, untukprodukygsejenis. Pengusahalebihsukaberbisnispadapasarygtingkatpersaingannyatebatas. Karenaiadapatdenganmudahmeraihpangsapasarygtinggi. Tapiinijgakanmengorbankannilaipangsapasardaripengusaha lain.

  13. Kondisi Tenaga Kerja PENTING !!! Memahamilingkungantenagakerjadapatmemberiandaperkiraanbebantenagakerjadariusahaygakandigeluti, tentunyaharusbisamenghasilkanproduk dg biaya minimum. Yang harusdiperhatikan: • Berapajumlahtenagakerjaygingindipakai • Berapapenetapanupahmereka. Misalnyadalambentuk UMR

  14. Peraturan dan Perundang-undangan PENTING !!! Mengetahuiperaturanygberlakusehubungandenganetikaberbisnis, memberiandainformasibagaimanabisnisandaakandijalankan agar tidakmenyalahiaturanygtelahditetapkan. Peraturantersebutbiasadisesuaikandenganbisnisygdijalankan. Diantaranya : Peraturanlingkunganhidup Perlindungan data konsumen Peraturanpengkreditan Bank, dll.

  15. 3. BISNIS GLOBAL: Melihat suatu pasar dari sudut pandang global Sesuatu yang mungkindianggaptidakmahaldisuatunegara, belumtentudinegara lain, atausebaliknya. BagiparapengusahayginginGo Internasional, merekaharusbisamenyesuaikanprodukmerekadenganygdiingikanmasyarakatluar. Strateginya : • Perubahanmutu • Penyesuaianharga

  16. 4. Pengembangan keunggulan kompetitif • Keunggulan – keunggulanpenting • Menghasilkanproduklebihefisien • Menghasilkanproduk yang bermutulebihtinggi • Menciptakan internet untukmenciptakankeunggulankompetitif • Pengeluaran - pengeluaranbisnisberbasis WEB • Biayapengembangan & pemasangansistem • Membutuhkanperusahaanuntukmemeriksapembayarankartukredit & memastikanbahwapelanggantersebutmenggunakankartukreditygsah • Biayabulanan • Biayapemasaran • Menggunakananalisis SWOT ( Strengh Weakness Oportunity Threats ) untukmengembangkankeunggulankompetitif

  17. 5. Pengembangan rencana bisnis Penilailingkunganbisnis • LingkunganEkonomi Analisaseberapabesarkemampuandayabelimasyarakat • LingkunganIndustri Analisaperkembanganjenisindustritersebut • Lingkungan Global Sama/tidaknyaseleramasyarakatduniaterhadapbarang/jasaygditawarkan.

  18. 6. Manajemen resiko oleh Pengusaha • Ketergantunganpadasatupelanggan • Ketergantunganpadasatupemasok • Ketergantunganpadaseorangkaryawanpenting • Melakukanlindungnilaiterhadapkerugian yang diakibatkanolehkematianseorangkaryawanpenting • Melakukanlindungannilaiatausakitatauhilangnyaseorangkaryawan • Eksposurterhadap E-risk

  19. TERIMA KASIH

More Related