100 likes | 427 Views
Lecture Note: Trisnadi Wijaya , SE., S.Kom. Kebijakan Dividen. Pendahuluan. Sasaran rasio pembayaran ( target payout ratio ) didefinisikan sebagai persentase laba bersih yang akan dibayarkan sebagai dividen tunai .
E N D
Lecture Note: TrisnadiWijaya, SE., S.Kom KebijakanDividen Trisnadi Wijaya, SE., S.Kom
Pendahuluan • Sasaranrasiopembayaran (target payout ratio) didefinisikansebagaipersentaselababersih yang akandibayarkansebagaidividentunai. • Perubahankebijakanpembayaranakanmemilikiduadampak yang berlainan, sehinggakebijakandividen yang optimal (optimal dividend policy) harusmenghasilkankeseimbanganantaradividensaatinidenganpertumbuhandimasadepanyang memaksimalkanhargasaham. Trisnadi Wijaya, SE., S.Kom
TeoriDividenIrelevan • Prof. Merton Miller dan Franco Modligani (MM) mengemukakanteoribahwakebijakandividentidakberdampakpadahargasahamaupunbiaya modal suatuperusahaan; kebijakandividenmerupakansesuatu yang irelevan (irrelevant). • Nilaiperusahaantergantungpadalaba yang dihasilkanolehasetnya. Trisnadi Wijaya, SE., S.Kom
Bird-in-the-hand Theory • Nilaisuatuperusahaanakandimaksimalkanmelaluipenentuanrasiopembayarandividen yang tinggi. • Sebagianbesar investor berencanauntukmenginvestasikankembalidividennyakedalamperusahaan yang samaatauserupadantingkatrisikoaruskasperusahaankepada investor dalamjangkapanjangakanditentukanolehtingkatrisikoaruskasoperasi, bukanolehkebijakanpembayarandividen. Trisnadi Wijaya, SE., S.Kom
HipotesisMuatanSinyalatauInformasi • Sinyal (signal) adalahsuatutindakan yang diambilolehmanajemensuatuperusahaan yang memberikanpetunjukkepada investor tentangbagaimanamanajemenmelihatprospekperusahaan. • Pengumumandividenmemilikimuatansinyalatauinformasi (information content or signaling) tentanglabadimasadepan. Trisnadi Wijaya, SE., S.Kom
DampakKlien • Klien(clienteles) adalahkelompokpemegang yang berlainanmenyukaikebijakanpembayarandividen yang berbeda-beda. • Dampakklien (clientele effect) merupakankecenderungansuatuperusahaanuntukmenariksekumpulan investor yang menyukaikebijakandividennya. Trisnadi Wijaya, SE., S.Kom
DividenSahamdanPemecahanSaham • Pemecahansaham (stock split) adalahtindakan yang diambilolehsuatuperusahaanuntukmeningkatkanjumlahsahamberedar. • Dividensaham (stock dividend) adalahdividen yang dibayarkandalambentuktambahanlembarsahamdanbukandalambentuktunai. Trisnadi Wijaya, SE., S.Kom