420 likes | 760 Views
CAPAIAN PELAKSANAAN KEGIATAN DEKONSENTRASI, TUGAS PEMBANTUAN DAN DANA URUSAN BERSAMA DI PROVINSI JAWA TENGAH s.d. TRIWULAN I I TAHUN 2014. (Status 17 Juli 2014). BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH.
E N D
CAPAIAN PELAKSANAAN KEGIATAN DEKONSENTRASI, TUGAS PEMBANTUAN DAN DANA URUSAN BERSAMA DI PROVINSI JAWA TENGAH s.d. TRIWULAN IITAHUN 2014 (Status 17 Juli 2014) BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH
Total Pagu Anggaran Dekonsentrasi, TP Provinsi, TP Kab/Kota, danDana Urusan Bersama Th. 2014 di Jawa Tengah
REKAP DANA DEKON TP PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN IITAHUN 2014 (Dalam Rp. 000 )
REKAP DANA DEKON TP PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN IITAHUN 2014 (Lanjutan) (Dalam Rp. 000 )
(Dalam Rp. 000 ) REKAP DANA URUSAN BERSAMA DAN TP KAB/KOTATRIWULANII TAHUN 2014
(Dalam Rp. 000 ) REKAP DANA URUSAN BERSAMA DAN TP KAB/KOTATRIWULANII TAHUN 2014 (Lanjutan)
REALISASI FISIK DAN KEUANGANDANA DEKONSENTRASI,TUGAS PEMBANTUAN dan Dana URUSAN BERSAMADI PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN II TAHUN 2014
Total Realisasi Dekonsentrasi, Tugas Pembantuan Provinsi, Tugas Pembantuan Kabupaten Kota dan Urusan Bersama TriwulanII Tahun 2014di Jawa Tengah
REALISASI FISIK DAN KEUANGANDEKONSENTRASI DAN TUGAS PEMBANTUAN PROVINSI TRIWULAN II 2014
REALISASI DANA DEKON PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN II TAHUN 2014 (Dalam Rp. 000 )
REALISASI DANA DEKON PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN II TAHUN 2014(Lanjutan) (Dalam Rp. 000 )
REALISASI DANA DEKON PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN II TAHUN 2014 % DEVIASI %
GRAFIK REALISASI DANA DEKON PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN IITAHUN 2014(MASING-MASING SKPD) %
REALISASI DANA TUGAS PEMBANTUAN PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN IITAHUN 2014 (Dalam Rp. 000 )
REALISASI DANA TUGAS PEMBANTUAN PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN II TAHUN 2014 % %
GRAFIK REALISASI DANA TUGAS PEMBANTUAN PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN IITAHUN 2014 (MASING-MASING SKPD) %
REALISASI DANA DK-TP PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN II TAHUN 2014 (Dalam Rp. 000 )
REALISASI DANA DK-TP PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN IITAHUN 2014(Lanjutan) (Dalam Rp. 000 )
REALISASI DANA DK-TP PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN II TAHUN 2014 % % DEVIASI
GRAFIK REALISASI DANA DEKON+TP PROVINSI JAWA TENGAH TRIWULAN IITAHUN 2014(Masing-masing SKPD) %
REALISASI FISIK DAN KEUANGANDANA URUSAN BERSAMA DAN TUGAS PEMBANTUAN KABUPATEN/KOTA TRIWULAN II TAHUN 2014
REALISASI DANA TP KABUPATEN/KOTA TRIWULAN II TAHUN 2014 (Dalam Rp. 000 )
REALISASI DANA TP KABUPATEN/KOTA TRIWULAN II TAHUN 2014(Lanjutan) (Dalam Rp. 000 )
REALISASI DANA TP KABUPATEN/KOTA TRIWULAN IITAHUN 2014 % DEVIASI %
GRAFIK REALISASI DANA TP KABUPATEN/KOTA TRIWULAN II TAHUN 2014 (MASING-MASING KAB/KOTA) %
REALISASI DANA UB KABUPATEN/KOTA TRIWULAN IITAHUN 2014 (Dalam Rp. 000 )
REALISASI DANA UB KABUPATEN/KOTA TRIWULAN IITAHUN 2014(Lanjutan) (Dalam Rp. 000 )
REALISASI DANA UB KABUPATEN/KOTA TRIWULAN II TAHUN 2014 % % DEVIASI
GRAFIK REALISASI DANA UB KABUPATEN/KOTA TRIWULAN IITAHUN 2014 (MASING-MASING KAB/KOTA) %
REALISASI DANA TP+UB KABUPATEN/KOTA TRIWULAN IITAHUN 2014 (Dalam Rp. 000 )
REALISASI DANA TP+UB KABUPATEN/KOTA TRIWULAN IITAHUN 2014(Lanjutan) (Dalam Rp. 000 )
REALISASI DANA TP+UB KABUPATEN/KOTA TRIWULAN IITAHUN 2014 % DEVIASI %
GRAFIK REALISASI DANA TP+UB KABUPATEN/KOTA TRIWULAN II TAHUN 2014 (MASING-MASING KAB/KOTA) %
Kendala Pelaksanaan Kegiatan Dekonsentrasi dan Tugas Pembantuan Provinsi • Pada Dinas Pertanian TPH, Dinas Perkebunan, Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan, Sekretariat Bakorluh, Dinas Perindustrian dan Perdagangan, Dinas Nakertransduk, Dinas Sosial, dan Dinas Kelautan dan Perikanan, adanya self blocking menyebabkan kegiatan maupun pencairan belum bisa dilaksanakan karena menunggu revisi DIPA; • Pada Dinas Pendidikan, kegiatanPenyediaan dan Peningkatan Kesejahteraan Pendidik dan Tenaga Pendidik yang Kompeten untuk Jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah belum dapat dilaksanakan karena petunjuk teknis pelaksanaan belum turun; • Pada Sekretariat Bakorluh, Rakor Penyuluhan Tingkat Provinsi ditunda karena akan diintegrasikan dengan kegiatan Pembinaan Penyuluh Kehutanan;
Kendala Pelaksanaan Kegiatan Dekonsentrasi dan Tugas Pembantuan Provinsi (lanjutan) • Pada Dinas Kelautan dan Perikanan, Penilaian Unit Pengolah Ikan Terbaik baru bisa dilaksanakan bulan Juli terkait jadwal narasumber dari Pusat; • Pada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kegiatan Pengingkatan Promosi Pariwisata Luar Negeri menunggu jadwal promosi/event pariwisata yang dilaksanakan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif; • Di Bappeda, pelaksanaan Kegiatan Fasilitasi Pengembangan Wilayah Terpadu menunggu revisi DIPA yang baru turun tanggal 14 Mei 2014; Kegiatan Fasilitasi Penataan Ruang dan Lingkungan Hidup Daerah merupakan anggaran tambahan, DIPA revisi baru turun tanggal 14 Mei 2014.
Kendala Pelaksanaan Kegiatan Tugas Pembantuan Kab/Kota dan Dana Urusan Bersama • Informasi pengurangan pagu anggaran di Kementerian Pertanian, Kementerian Tenaga Kerja, serta Kementerian Kelautan dan Perikanan menyebabkan pengurangan volume kegiatan-kegiatan Tugas Pembantuan dari kementerian tersebut. Pelaksanaan kegiatan tertunda karena menunggu revisi DIPA. • Di Kab. Kudus, pada Kegiatan PNPM, NPUB belum ditandatangani Bupati sehingga proses pencairan dana terhambat. Selain itu tidak ada fasilitator pendamping dari Pusat/Provinsi di 6 kecamatan (non reguler) menghambat progres PNPM Integrasi. • Di Kab. Banyumas, Karanganyar, Sragen, Pati, dan Pemalang, juknis untuk kegiatan Penyehatan Lingkungan belum ada. • Adanya perubahan DIPA terkait SK tentang Satker pelaksana PNPM Perkotaan dari Kementerian PU, namun revisi DIPA belum turun (di seluruh Kab/Kota).
Saran dan Tindak Lanjut • Percepatan proses Revisi DIPA terkait perubahan anggaran maupun Satker pelaksana; • Petunjuk Teknis Pelaksanaan Kegiatan hendaknya sudah siap bersamaan dengan turunnya DIPA.