1 / 9

KEBENARAN MANUSIA

“ Dia telah menyelamatkan kita , bukan karena perbuatan baik yang telah kita lakukan , tetapi karena rahmat-Nya oleh permandian kelahiran kembali dan oleh pembaharuan yang dikerjakan oleh Roh Kudus ” ( Titus 3: 5). KEBENARAN MANUSIA.

dean
Download Presentation

KEBENARAN MANUSIA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. “Diatelahmenyelamatkankita, bukankarenaperbuatanbaik yang telahkitalakukan, tetapikarenarahmat-Nyaolehpermandiankelahirankembalidanolehpembaharuan yang dikerjakanolehRoh Kudus” (Titus 3: 5) KEBENARAN MANUSIA “Demikianlahkamisekaliansepertiseorangnajisdansegalakesalehankamisepertikainkotor” (Yesaya64: 6) KebenarandanperbuatanbaikadalahhasildarihubungankitadenganKristus. TanpaDiamakatidakadakebenaran, hanyalah KUBURAN YANG DILABUR PUTIH. Apa yang menjadikanmerekasucidihadapan Allah adalahapa yang Kristustelahlakukanbagimereka, bukanapa yang merekalakukan.

  2. KEBENARAN YANG DIHISABKAN / DIPERHITUNGKAN Satu pelanggaran (Adam) Ketidak-penurutansatuorang. Penghukumanbagisemuaorang. Banyakorangmenjadiberdosa. Satutindakankebenaran (Yesus) Penurutansatuorang. Pembenaranbagisemuaorang. Banyakorangmenjadiorangbenar. “Sebabitu, samasepertiolehsatupelanggaransemuaorangberolehpenghukuman, demikian pula olehsatuperbuatankebenaransemuaorangberolehpembenaranuntukhidup. Jadisamasepertiolehketidaktaatansatuorangsemuaorangtelahmenjadiorangberdosa, demikian pula olehketaatansatuorangsemuaorangmenjadiorangbenar” (Roma 5: 18-19)

  3. KEBENARAN YANG DIHISABKAN “Karenakamiyakin, bahwamanusiadibenarkankarenaiman, danbukankarenaiamelakukanhukumTaurat” (Roma 3: 28) “Iasendiritelahmemikuldosakitadidalamtubuh-Nyadikayusalib, supayakita, yang telahmatiterhadapdosa, hidupuntukkebenaran. Olehbilur-bilur-Nyakamutelahsembuh” (1 Petrus 2: 24) Satu-satunyacara agar menjadibenardihadapan Allah adalahmelaluipengorbananYesus. Ituadalahkarunia yang haruskitaminta.

  4. KEBENARAN YANG DIBERIKAN “Kebenaranberartiberbuatbenar, danmelaluiperbuatan-perbuatanmerekaitulahmerekadihakimkan(Yak. 2:12). Tabiatkitadinyatakanmelaluiapa yang kitalakukan. Pekerjaanmenunjukkanapakahimanituasli”(EGW, MembinaKehidupanAbadi, hal. 242) Roh Kudus menghasilkanbuahkebenarandidalamkita. Itumelayakkankitauntukmelakukan perbuatan-2 benardanmenuruti perintah-2Nya.

  5. “Jalan orang fasik adalah kekejian bagi TUHAN, tetapi siapa mengejar kebenaran, dikasihi-Nya” (Amsal 15: 9) KEBENARAN YANG DIBERIKAN “In order that the righteous requirements of the law might be fully met in us, who do not live according to the sinful nature but according to the Spirit” (Roma 8: 4, KJV) Hína (that) tó (the) dikaíooma (righteousness) toú (of the) nómou (law) pleerootheé (might be fulfilled) en (in) heemín (us) toísmeé (not) katá (after) sárka (the fless) peripatoúsin (who walk) allá (but) katá (after) Pneúma (the Spirit) “TetapicarilahdahuluKerajaan Allah dankebenarannya, makasemuanyaituakanditambahkankepadamu” (Matius 6: 33) “Jikalaukamutahu, bahwaIaadalahbenar, kamuharustahujuga, bahwasetiaporang, yang berbuatkebenaran, lahirdaripada-Nya” (1 Yohanes 2: 29)

  6. Merenungkansalibdapatmenciptakanmotivasiuntukmenurut Allah didalamhatikita, untukmenyenangkan Allah. “Kita tidakmendapatkeselamatanolehpenurutan; karenakeselamatanitusendiriadalahpemberian Allah dengancuma-cuma, yang diterimaolehkarenaiman(Ef. 2:5, 8). Tetapipenurutanitulahbuahiman” (EGW, KebahagiaanSejati,hal. 70)

  7. “Sementarakitamengingatuntukmenurut, janganlahkitaberpikirbahwakitadapatmemperolehkeselamatankarena perbuatan-2 baikkita. Keselamatanadalahpemberian Allah yang cuma-cuma, danituditerimaolehiman. ItudisediakanolehKristusbagijiwa yang bertobatmelaluirencanabesarpenebusan. Tetapibukticintakitakepada-Nya, buktidariimankita, akanditemukandalampenurutankitakepada hukum-2Nya yang suci. Juruslamatkitaberkata, ‘Barangsiapamemegangperintah-Ku danmelakukannya, dialah yang mengasihiAku. Dan barangsiapamengasihiAku, iaakandikasihiolehBapa-Ku danAku pun akanmengasihidiadanakanmenyatakandiri-Ku kepadanya’ (Yoh. 14:21). Kristusmemerintahkankitauntukmenuruti perintah-2Nya, karenaDiatahubahwadenganmenurutinyamakaakanadaupah yang besar, penyataantabiat yang sesuaidengan Allah.” E.G.W. (Signs of the Times, 16 Mei 1895)

More Related