1 / 25

Diskusi Kebijakan Pendidikan:  Menuju Research University:

Diskusi Kebijakan Pendidikan:  Menuju Research University:. Bagaimana peran program S3?. Jumat 2 November, pukul 13.30 –15.30. Pemrasaran : Laksono Trisnantoro Fakultas Kedokteran UGM.

dysis
Download Presentation

Diskusi Kebijakan Pendidikan:  Menuju Research University:

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Diskusi Kebijakan Pendidikan: Menuju Research University: Bagaimana peran program S3? Jumat 2 November, pukul13.30 –15.30 Pemrasaran: Laksono Trisnantoro FakultasKedokteran UGM

  2. PengantarDalam pengamatan: Budaya penelitian di perguruan tinggi negeri masih belum baik,termasuk di perguruan tinggi besar yang menjadi PTN badan hukum (UU no 12 tahun 2012).

  3. teaching-university, atauresearch university? Baik? Buruk? Situasilebihburukterjadijikasebuahperguruantinggiinginmenjadiresearch-university, tetapi tidakmempunyaikemampuansehingga teachingburuk, danresearchnyajugaburuk. • Ada teaching university yang baik • Ada yang buruk

  4. Di dalam UU Pendidikantinggi Tidak dikenal istilah research atau teaching university. BagianKedua , Pasal 59:BentukPerguruanTinggi: perguruantinggi; • institut; • sekolahtinggi; • politeknik; • akademi; dan • akademikomunitas.

  5. Penelitian di Perguruan Tinggi diarahkan untuk mengembangkan Ilmu pengetahuan dan Teknologi, serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan daya saing bangsa. Penelitian sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilakukan oleh Sivitas Akademika sesuai dengan otonomi keilmuan dan budaya akademik. Penelitian sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dilaksanakan berdasarkan jalur kompetensi dan kompetisi. 


  6. Pasal 46 Hasil Penelitian bermanfaat untuk: a. pengayaan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi serta pembelajaran; b. peningkatan mutu Perguruan Tinggi dan kemajuan peradaban bangsa; c. peningkatan kemandirian, kemajuan, dan daya saing bangsa; d. pemenuhan kebutuhan strategis pembangunan nasional; dan perubahan Masyarakat Indonesia menjadi Masyarakat berbasis

  7. Catatan:Bagi PT negeri yang belum mampu: perlu menetapkan kebijakan bahwa perguruan tinggi tersebut masih berada pada tahap teaching-university

  8. Bagi Perguruan Tinggi yang sudah berani menyatakan sebagai research university: Harus konsekuen untuk mengembangkan diri. • Salahsatu konsekuensinya adalah merekrut dan mengembangkan karir peneliti yang full-timer. Di dalam UU PendidikanTinggihanyaadaduajenistenaga: dosendantenagakependidikan. Situasiinidapatmemberikanmasalahkarenadosendapatsudahsibukatauperludidukungolehpenelitifull-timer.

  9. Pertanyaan Apakah mungkin sebuah research university tanpa ada tenaga riset full-timer?

  10. ApaPeran Program S3 dalam Research Universityperanmahasiswa S3 sebagaipenelitifull-timermenjadikunci. mahasiswa S3 tidakhanyasebagaimahasiswabiasa, tapijugapeneliti yang bekerjabersamadengandosenpembimbingnya. Di berbagaiperguruantinggiterkemukamahasiswa S3 menjaditulangpunggungresearch.

  11. Bagaimanasituasi S3 saatini , khususnya di FK UGM?Penerimaanmahasiswa S3 masihsamacaranyadenganpenerimaanmahasiswa S2.Para dosen yang menjadipembimbingseharusnyamempunyaisemacamrencanapenelitianbesar yang dapatditawarkankecalonmahasiswa S3. Belumbanyakdanapenelitian yang ditawarkansecarapaketkemahasiswa S3 bersamaSPPnya.

  12. Situasi saat ini (2) • Dana penelitianKementerianPendidikandanKebudayaandisalurkanmelalui LPPM. • Waktupenyaluranbiasanyamepetdanbelummemberikesempatanuntukperencanaanpenelitiansecara multi years. • Jumlahrelatifkecil • Sebagaidampak, peran program S3 dalampengembanganmenjadiresearch universitymasihbelummaksimal. • Namunmasihdapatdikembangkan

  13. Tujuan Diskusi:Membahas kemungkinan rekruitmen sebagian mahasiswa S3 menjadi peneliti full-timer yang mendapatkan beasiswa dan dana penelitian;2. Membahas kemungkinan penyaluran dana penelitian langsung dengan jumlah yang signifikan dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan ke pengelola Program S3, atau dosen pembimbing.3. Identifikasi langkah-langkah riil program S3 untuk mensupport research university, termasuk peningkatan pencarian dana penelitian dan hubungan antara pembimbing dengan mahasiswa S3.

  14. 1. Kemungkinan rekruitmen sebagian mahasiswa S3 menjadi peneliti full-timer yang mendapatkan beasiswa dan dana penelitian; Syarat: • Tersediadanauntuk SPP • Tersediadanauntukpenelitian • Ada rencanapenelitian yang multi-years

  15. Prospek sumber dana penelitian • Pemerintah: untuk pengembangan penelitian dasar dan terapan • Corporate Social Responsibility • Perusahaan yang menyumbang untuk penelitian akan mendapat insentif pajak • Lembaga donor asing • ……

  16. 2. Membahas kemungkinan penyaluran dana penelitian langsung dengan jumlah yang signifikan dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan ke pengelola Program S3, atau dosen pembimbing. Dulu-sekarang Masa mendatang Pengelola Program S3-Dosen/Promotor di S3 KementerianPendidikandanKebudayaan (DitJenDikti) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (DitJen Dikti) LPPM Mahasiswa S3 Mahasiswa S3

  17. Catatan untuk LPPM Usulan kami: • LPPM dipecahkembalimenjadi LP dan LPM • LP diharapkanberfungsimenjadi: • Research Office UGM dan • Pembina penelitidosenmuda (akandibahastersendiridalamdiskusi).

  18. HarapanuntukKementerianPendidikandanKebudayaan • Mempunyai program pengembangan penelitian dasar • Mengembangkan pusat-pusat unggulan di berbagai perguruan tinggi yang mampu • Mengalokasikan dana penelitian (lihat UU Pendidikan tinggi)

  19. HarapandampakterhadapHubunganDosendanmahasiswa • Terjadi hubungan yang saling menguntungkan • Mahasiswa S3 yang full-timer akan menjadi asisten dosen sementara • Untuk beberapa mahasiswa yang cemerlang, dapat ditawari Post-Doc dan kemudian dapat menjadi dosen.

  20. Harapandampakterhadap unit penelitian di universitasdanfakultas • Dana yang masuk ke program S3 atau ke Pusat di level universitas dan fakultas dapat merangsang timbulnya budaya penelitian yang kuat; • Meningkatkan kemampuan unit-unit penelitian di level fakultas yang selama ini kurang mendapat perhatian (akan dibahas tersendiri).

  21. 3. Identifikasi langkah-langkah riil program S3 untuk mensupport research university • Dosen-dosen S3 mengembangkanrisetpayungprioritas • Mencaridana SPP dandanapenelitianbersama • Mengembangkanrekrutmenmahasiswa S3 secaraterbukamelaluiiklan di suratkabar

  22. Saatini yang sudahsiapuntuk model ini: • Dana Penelitian S3 untuk Social Determinant of Health dengan dana dari EU (riset kebijakan) • Dana Penelitian S3 untuk Equity dengan dana dari IDRC(riset kuantitatif) • Akan diiklankan untuk intake bulan Februari 2013. • Syarat penerima dana berasal dari Dosen yang sudah mempunyai anggaran SPP • Siap bekerja full-timer sebagai asisten dosen.

  23. Draft Iklan Program S3 FakultasKedokteran UGM UniversitasGadjahMada Tersedia 2 posisipeserta S3 yang dimulaibulanFebruari 2013 – Februari 2016. Topikpenelitian yang disediakanadalah: • Equity dalamPelayananKesehatan • Isu Social Determinants of Health dalamkebijakanKementerian di luarKementerianKesehatan. • Manfaat: Mendapatkandanapenelitiandanakseskeberbagaiperguruantinggiinternasional Syarat-syarat: • Usia, Berstatusmahasiswa Full-timer danbersediatinggal di Yogyakarta selama paling sedikit 2 tahun. • IP, TPA • Bagi yang Dosenakandiusahakanbeasiswa S3. Bagi yang belumakandiusahakanbeasiswaUnggulan. • Pendaftaranpada: Program S3 FK UGM • Paling lambat: Desember 2012

  24. Dana dari Dikti: • Belum ada dana yang sigifikan (termasuk untuk pengembangan infrastruktur) • Apakah dimungkinkan ada dana penelitian dari Dikti?

  25. Terimakasih

More Related