1 / 56

Variabel

Variabel. Teknik Elektro STT Adisutjipto 2013. Yenni Astuti, S.T., M.Eng. Pokok Bahasan. Variabel Tipe Variabel Deklarasi Variabel Penggunaan Variabel Assignment. Penyimpanan Data. Salah satu kelebihan komputer : kemampuan menyimpan dan memanipulasi data.

harris
Download Presentation

Variabel

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Variabel Teknik Elektro STT Adisutjipto 2013 Yenni Astuti, S.T., M.Eng.

  2. PokokBahasan • Variabel • TipeVariabel • DeklarasiVariabel • PenggunaanVariabel • Assignment

  3. Penyimpanan Data • Salah satu kelebihan komputer : kemampuan menyimpandan memanipulasi data. • Data (plural for datum) is another term for this information.

  4. Penyimpanan Data 2 • Padasetiapbahasapemrograman, untukmenyimpandata & informasi, dibutuhkanbeberapatipe datayang digunakan sehingga dapat dilakukan manipulasi data. • Contoh manipulasi data: perubahan alamat, nomor telephone, password, dll.

  5. Penyimpanan Data 3 • Seorang programmer yang inginmengedit, mengubah, atau mencetak suatu data, membutuhkan tempat penyimpanan data tersebut.

  6. Penyimpanan Data 4 • Contoh data: • Angka 365 untuk merepresentasikan jumlah hari dalam 1 tahun. • Angka 20 untuk merepresentasikan temperatur di Alaska. • Roma Irama untuk merepresentasikan nama dari aktor favorit • Bagaimana membuat tempat untuk data tersebut?

  7. Penyimpanan Data 5 • Dalam pemrograman, penentuan lokasi (disebut pendefinisian) dapat dilakukan dengan cara membuatnamauntuktempat data. • Contoh: mendefinisikanday untuktempatdata angka 365, temperaturuntuktempat data angka 20 F, aktoruntuktempat data Roma Irama.

  8. Penyimpanan Data 6

  9. Penyimpanan Data 6 Yang dapat dilakukan programmer terhadap data: • Mengganti jumlah hari. • Mengganti nama aktor. • Mengubah nilai temperatur.

  10. Penyimpanan Data 7 • Programmmerdapatmengontrol data melaluinamapemegangdata. • Padabahasapemrograman, pemegang data disebutsebagaiVariabel. • Variabeldapatmembantumendeskripsikandata yang disimpan.

  11. Contoh Penggunaan Variabel • Temperatur yang berubah setiap hari, maka variabel temperatur memiliki nilai yang selalu berubah.

  12. Contoh Penggunaan Variabel 2 • Programmer inginmembuatprogram untuk menampilkan rata-rata temperatur pada 4 hari pertamadalamsatuminggutersebut. • Dapatdilakukandengan 2 cara, yaitudenganpenggunaanvariabelmaupuntanpavariabel.

  13. Perbandingan merubah data dengan variabel dan tanpa variabel

  14. Perbandingan merubah data dengan variabel dan tanpa variabel 2 • Algoritmatanpavariabeltidakefisien, karenatergantungpadanilai yang dimasukkanpadasuatuwaktu. • Algoritmamenggunakanvariabelmembacanilaitemperaturyang telahdidefinisikanpadavariabeltemperaturtersebut.

  15. Perbandingan dua variabel Duavariabelakandisusundenganaturan: • Kurangdari • Lebihdari • Samadengan

  16. Perbandingan dua variabel 2 • Pengaturandapatdigambarkansebagaitangganaik. • Anaktanggapertamadisebutcout_step, • Sedangkanpuncaktanggadisebuttop_step.

  17. Perbandingan dua variabel 3 Program yang diinginkan: • Bertambahsecaraterusmenerus. • Proses perbandingannyasatu per satusampaipadapuncaktangga. • Ketikacount_stepdantop_stepsama, maka program akanberhenti, karenasudahsampaipadabagianakhirprogram (stopper).

  18. Perbandingan dua variabel 4 Algoritmauntukmenghitungjumlahtanggadanmembunyikanbelketikasampaidi puncaktangga. • Tentukancount_stepsdengannilai 0. • Tentukantop_stepdengannilai 10. • Tambahkancount_stepdengannilai 1. • Check nilaicount_stepsapakansudahsamaengantop_step’s. • Apabilacount_stepmasihkurangdaritop_stepmakakembalikelangkah 3; Apabila telah sama, maka jalankan langkah ke 6. • Bunyikanbel.

  19. Tipe Data Tipedata padasuatuvariabeladalahsuatujenispemegang data yang tersimpan pada suatu variabel.

  20. Tipe Data 2 Secara Umum

  21. Tipe Data 3 Secara Spesifik

  22. Tipe Data 4 Tipe data dari variabel yang dikenal pada bahasa pemrograman: angka dan teks.

  23. Tipe Integer • Integer didefinisikansebagai angka yang merupakan bilangan bulat. • Contoh bilangan integer: • -20, • 42, • 13, • 1475, • -234

  24. Tipe Real • Angkayang bukan integer disebutsebagaibilanganreal. • Pada pemrograman C++, bilanganreal didefinisikansebagai double, • Bilanganreal merupakanbilangancacah/desimal. • Contoh : 14.62, 15.30

  25. Tipe Karakter • Variabel yang memegang huruf berupa alphabet atau simbol yang ada pada keyboard, seperti : ’#’, ’*’, ’!’, dan sebagainya. • Standar Karakter:American Standard Code for Information (ASCII). • Contoh: ’G’, ’%’, ’+’, ’k’

  26. Tipe String • Variabel yang memegang data yang berisi string atau kumpulanhuruf atau simbol. • Tipe String memungkinkan penyimpanan kata oleh program.

  27. Tipe String 2 • Strings digunakan untuk menyimpan urutan karakter. Karena karakter hanyadigunakanuntukmenyimpansarukaraktersaja. • Contoh:

  28. Mengenal Variabel pada Program • Langkahinitialisasipadapenulisan program adalahmenentukanalokasi memori yang akan digunakan oleh variabel. • Komputerharusmengetahuikebutuhanpenggunaanmemori, tipedata yang digunakanpadasuatuvariabel, sehinggaaturan – aturanterhadap variabel tersebut harus diikuti.

  29. Mengenal Variabel pada Program 2 • Aturan-aturanpadavariabeldenganberbagaitipe data akandibahas pada saat membuat program. • Deklarasi variabel sama dengan mengenalkan suatu variabel. • Perbedaantipe data suatuvariabel, menentukanperlakuanyang berbedapadasetiapvariabeltersebut, contoh : penggunaanmemori, operasivariabel.

  30. Analogi Mengenalkan Variabel:Pemanggilan Pemain “Siapa sebagai siapa” • Analogi mengenalkan variabel pada komputer sama dengan mengenalkan pemain drama di awal permainan.

  31. Analogi Mengenalkan Variabel:Pemanggilan Pemain “Siapa sebagai siapa” 2 • Analogi mengenalkan variabel pada komputer sama dengan mengenalkan pemain drama di awal permainan.

  32. Analogi Mengenalkan Variabel:Pemanggilan Pemain “Siapa sebagai siapa” 3 • Komputer harus mengetahui “siapa” variabel tersebut sebelum muncul di operasi program.

  33. Contoh Analogi “Program pertamaku” integer : my_first_sum integer : my_last_sum real : answer character : middle_initial string : last_name

  34. Drama vs Program

  35. Statement • Bahasakomputersepertibahasakomunikasi. • Memilikigrammar yang harusdiikuti. • Statement adalahbuilding blocks suatuprogram, yakniparagrafpadasuatu essay.

  36. Statement 2 • Beberapa jenis statement program: • statements perulangan, • statement pencabangan, • assignment statements, • print statements. • Grammar = Syntax.

  37. Termination of Statement • Poin penting tentang bahasa pemrograman adalah memahamicarabahasapemrogramantersebutmengakhirisuatustatement. • Contoh: titik(.) atautitikkoma (;)

  38. Termination of Statement 2 • Umumnyabahasapemrogramanmenggunakantitikkoma untuk mengahiri suatu statement. • Contoh : c:=14; answer=58; while (x<14) cout<<“hello!/n”;

  39. Memberikan nilai pada variabel • Jika suatu variabel telah dideklarasikan, • Maka dapatmulaidiberikannilaipadavariabeltersebut • Hal inidisebutassignvariabel.

  40. Memberikan nilai pada variabel 2 Syntax dasar Syntax beberapapemrograman

  41. Sebelum & Sesudah Assignment answer sum first_init last_init answer sum first_init last_init -14 27 M W

  42. Sebelum & Sesudah Assignment 2 name friend balance account name friend balance account “Mita” “Danisa” 123,000 3435

  43. Memberikan nilai pada variabel 3 Syntax dasar • Variabel di sebelah kanan memiliki nilai yang akan disalinkevariabel yang berada di sebelahkiri.

  44. Memberikan nilai pada variabel 4 Syntax dasar • Sisisebelahkiriharusberupavariabel, apabilanilaisuatu variabel disalin ke variabel lain, maka variabel di sebelah kanan tidak akan berubah.

  45. Ilustrasiassign VariabeldariVariabel lain Kiri Kanan 20 14 Kiri = Kanan Kiri Kanan 14 14

  46. Input Stream • Bahasa pemrograman dapat menggunakan input streamuntukmemberikannilaipadavariabel. • Analogi input stream: aliran air dariberbagaisumberbertemupadasuatudanau. • Padabahasapemrograman:input beberapavariabeldarikeyboard  diprosespada suatuoperasi.

  47. Input Stream 2 • Apapunyang diketikdari keyboard akandikirimsecara stream. • Padaproses tersebut data yang dikirimmenjadinilaivariabel.

  48. Ilustrasi Input Stream

  49. Variabeldiisi (assign) nilainyamenggunakan stream tersebut • Bahasapemrogramanmemilikicarayang berbedadalammenggunakan input stream. • Secaraumum, bahasapemrogramanmenggunakanperintahberdasarkanbahasanyauntukmemintainput stream untuk assign variable.

  50. Variabeldiisi (assign) nilainyamenggunakan stream tersebut 2 • Programmer harusmenentukanvariabelapayang membutuhkaninput stream untuk assign variabel. • Pada C++, menggunakan perintah cin

More Related