190 likes | 513 Views
KEJAHATAN SEKSUAL TERHADAP ANAK. Oleh : DR. Hj. MARNI EMMY MUSTAFA, SH.,MH Ketua Pengadilan Tinggi Jawa Barat Acara Rapat FKPD dalam Mewujudkan Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat di Jawa Barat Bertempat di Hotel Savoy Homan Jalan Asia Afrika No. 112 Bandung - 11 Juni 2014.
E N D
KEJAHATAN SEKSUAL TERHADAP ANAK Oleh : DR. Hj. MARNI EMMY MUSTAFA, SH.,MH Ketua Pengadilan Tinggi Jawa Barat Acara Rapat FKPD dalam Mewujudkan Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat di Jawa Barat Bertempat di Hotel Savoy Homan Jalan Asia Afrika No. 112 Bandung - 11 Juni 2014 Pengadilan Tinggi Jawa Barat
TINDAK PELECEHAN SEKSUAL ANAK • Tindak pelecehan seksual oleh anak merupakan masalah yang memerlukan perhatian khusus bagi pemerintah, karena berkaitan dengan moralitas generasi bangsa. Banyak terjadi kasus kejahatan pelecehan seksual terhadap anak, dimana pelakunya adalah anak-anak dan kebanyakan adalah yang dikenal oleh korban. Aktivitas seksual anak remaja yang menyimpang sangat memprihatinkan karena telah mengarah pada tindakan kriminal yang secara hukum pidana telah menyalahi ketentuan undang-undang. Pengadilan Tinggi Jawa Barat
Pelecehan seksual yang terjadi pada anak-anak bukanlah suatu kasus baru dalam masyarakat, kebanyakan pelaku kejahatan seksual itu adalah orang dewasa meski tidak sedikit pelakunya adalah anak-anak usia remaja sampai menjelang dewasa. Pengadilan Tinggi Jawa Barat
FAKTOR TERJADINYA TINDAK PIDANA PELECEHAN SEKSUAL OLEH ANAK Tindak pidana pelecehan seksual oleh anak terjadi karena beberapa faktor psikologis diantaranya : • anak tidak mendapat kasih sayang dari orang tuanya, • orang tua lupa diri sebagai orang tua karena terlalu sibuk, • pengaruh lingkungan, • kebebasan pergaulan akibat tidak mendapat perhatian orang tua dirumah, Pengadilan Tinggi Jawa Barat
Lanjutan . . . . • adanya film dan video yang lepas sensor, • bacaan-bacaan yang dapat menimbulkan rangsangan dan pengaruh bagi yang membaca dan melihatnya, Akibatnya banyak terjadi penyimpangan seksual terutama anak usia remaja yang dapat merusak jiwa anak tersebut. Biasanya anak-anak praremaja yang berpotensi sebagai korban dan pelaku pelecehan seksual. Pengadilan Tinggi Jawa Barat
KEADILAN RESTORATIF /DIVERSI KeadilanRestoratifadalahpenyelesaianperkaratindakpidanadenganmelibatkanpelaku, korban, keluargapelaku/korban, danpihak lain yang terkaituntukbersama-samamencaripenyelesaian yang adildenganmenekankanpemulihankembalipadakeadaansemula, danbukanpembalasan. (Ps 1 ayat (6) UU SPPA). Pengadilan Tinggi Jawa Barat
DiversiadalahpengalihanpenyelesaianperkaraAnakdariprosesperadilanpidanakeprosesdiluarperadilanpidana. (Ps 1 ayat (7) UU SPPA) Pengadilan Tinggi Jawa Barat
KEWAJIBAN DIVERSI Pasal 7 (1) Padatingkatpenyidikan, penuntutan, danpemeriksaanperkaraAnakdipengadilannegeriwajibdiupayakanDiversi. (2)Diversisebagaimanadimaksudpadaayat (1) dilaksanakandalamhaltindakpidana yang dilakukan: a. diancamdenganpidanapenjaradibawah 7 (tujuh) tahun; dan b. bukanmerupakanpengulangantindakpidana. Pengadilan Tinggi Jawa Barat
Pasal 8 (1) ProsesDiversidilakukanmelaluimusyawarahdenganmelibatkanAnakdanorangtua/Walinya, korbandan/atauorangtua/Walinya, PembimbingKemasyarakatan, danPekerjaSosialProfesionalberdasarkanpendekatanKeadilanRestoratif. Pengadilan Tinggi Jawa Barat
MASA PENAHANAN & SYARATNYA Penahanan terhadap anak hanya dapat dilakukan dengan syarat : • Anak telah berumur 14 (empat belas) tahun atau lebih • Diduga melakukan TP dengan ancaman pidana penjara 7 tahun atau lebih • Anak yang ditahan ditempatkan di LPAS Pengadilan Tinggi Jawa Barat
TABEL MASA PENAHANAN Pengadilan Tinggi Jawa Barat
TABEL MASA PENAHANAN Pengadilan Tinggi Jawa Barat
SYARAT PIDANA PENJARA ANAK (1) • Pidana penjara dijatuhkan bila keadaan dan perbuatan anak akan membahayakan masyarakat • Pidana penjara yang dapat dijatuhkan pada anak paling lama ½ dari maksimum ancaman pidana penjara bagi orang dewasa • Pidana penjara terhadap anak hanya digunakan sebagai upaya terakhir • Bila perbuatan pidana anak diancam dengan pidana mati/seumur hidup maka pidana penjara yang dapat dijatuhkan paling lama 10 tahun Pengadilan Tinggi Jawa Barat
SYARAT PIDANA PENJARA ANAK (2) • Minimum khusus pidana penjara tidak berlaku bagi anak • Jika pidana komulatif (penjara & denda) dijatuhkan maka pidana denda yang tidak dibayar diganti dengan wajib pelatihan kerja • Pidana penjara kepada anak tidak boleh melanggar harkat dan martabat anak Pengadilan Tinggi Jawa Barat
TINDAKAN PENGEMBALIAN KEPADA ORANG TUA/WALI PENYERAHAN KEPADA SESEORANG PERAWATAN DI RUMAH SAKIT JIWA PERAWATAN DI LEMBAGA PENYELENGGARAAN KESEJAHTERAAN SOSIAL KEWAJIBAN IKUTI DIK FORMAL/LATIHAN PENCABUTAN SIM PERBAIKAN AKIBAT TINDAK PIDANA Pengadilan Tinggi Jawa Barat
Sekian SEMOGA BERMANFAAT Terima kasih Pengadilan Tinggi Jawa Barat