80 likes | 282 Views
Tema Kajian. MASJID DARUSSALAM PERUMMAS UNIB KAJIAN MINGGU PAGI 31 Maret 2013. AMAR MA ’ RUF NAHI MUNKAR. Nara Sumber : Hasanuddin. Bengkulu Maret 2013. PENDAHULUAN. Pengertian Amar Ma’ruf Nahi Munkar
E N D
Tema Kajian MASJID DARUSSALAM PERUMMAS UNIB KAJIAN MINGGU PAGI 31 Maret 2013 AMAR MA’RUF NAHI MUNKAR Nara Sumber : Hasanuddin Bengkulu Maret2013
PENDAHULUAN Pengertian Amar Ma’ruf Nahi Munkar Amar Ma’ruf Nahi Munkar sudah menjadi peristilahan sehari-hari dalam dunia Islam dengan pengertian seumumnya adalah mengerjakan perintah menghentikan larangan. Apa itu perintah dan apa itu larangan, apakah itu sudah diketahui oleh setiap pribadi muslim? Dari mana asal muasal peristilahan ini? apakah sudah benar dari kaidah bahasa Al Quran? Apakah ada terjadi pendangkalan makna? Ma'ruf dengan pengertian segala perbuatan yang mendekatkan kita kepada Allah; sedangkan munkar ialah segala perbuatan yang menjauhkan kita dari pada-Nya.
PENDEKATAN BAHASA Amar berasal dari katafatah akhir dari fi’il madhi tsb disukunkan sehingga menjadi amar Arti Kata : “Amar Ma’ruf Nahi Munkar “ berasal dari Al Quran Artinya:menyuruh/memerintah/mendidik berasal dari kata Makruf Artinya: Mengetahui/ilmu Makrufadalah isim maf’ul dari Nahi : Kata kerja larangan ( Fi’il Nahi) Mungkar : berasal dari
TINJAUAN ALQUR’AN Ali imran (3:104), Arrahman (55:1-2) Berdasarkan ayat ini dimana merupakan katakerja berobjek dengan pengertian Allah mengajarkan suatu ilmu yang disebut Al Qur’an. Jadi terminologi ILMU= Al Qur’an = Ma’ruf Maka AmarMa’ruf = Pengaplikasian Al Qur’an dalam kehidupan 12. Hai nabi, apabila datang kepadamu perempuan-perempuan yang beriman untuk mengadakan janji setia, bahwa mereka tiada akan menyekutukan Allah, tidak akan mencuri, tidak akan berzina, tidak akan membunuh anak-anaknya, tidak akan berbuat dusta yang mereka ada-adakan antara tangan dan kaki mereka[1472] dan tidak akan mendurhakaimu dalam urusan yang baik, Maka terimalah janji setia mereka dan mohonkanlah ampunan kepada Allah untuk mereka. Sesungguhnya Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang
TINJAUAN ALQUR’AN Al munthanah (60:12)
TINJAUAN ALQUR’AN An nahl (16:90) Al ankabut(29:45)
TINJAUAN SUNNAH BAI’TUL ‘AQABAH Kami tidak akan: BERBOHONG MENIPU MENCURI MERAMPOK BERJUDI MINUM KHAMIR BERZINA DAN MEMBUNUH Dan kami akan berbuat baik kepada: KEDUA IBU BAPAK DAN SESAMA MANUSIA
DAFTAR PUSTAKA Al Ghazally Muhammad alih bahasa oleh Abu Laila dan Muhammad Tohir. Fiqus-sirah (Menghayati Nilai-nilai Riwayat Hidup Muhammad Rasul Allah).Penerbit P T Al-Ma’arif Bandung. Departemen Agama Republik Indonesia. Al Karim dan T erjemahannya.PT.Karya Toha Putra. Semarang. Idrus Al Kaf. Kamus Tiga Bahasa Al Manar Arab Indonesia Inggris. CV Karya Utama.Surabaya Majelis Ulama Indonesia. 1992. Tuntunan Membaca Al-Qur’an dan Terjemahannya. Penerbit Bumi Restu Jakarta. Sayyid Ahmad Al-Hasyim. 1983. Syarah Mukhtaarul Ahaadiits (Hadis-hadis Pilihan (Berikut Penjelasannya). SV Sinar Baru Bandung.