350 likes | 590 Views
PANDUAN HIJAU UNTUK. Bahan-bahan dan Rantai Suplai Sesi 2: Bahan Bangunan dan Lingkungan. Pemulihan dan Rekonstruksi Hijau : Panduan Pelatihan untuk Bantuan Kemanusiaan. SESI 2 - TUJUAN. Di akhir sesi ini , Anda diharapkan dapat :
E N D
PANDUAN HIJAU UNTUK Bahan-bahan dan Rantai Suplai Sesi 2: Bahan Bangunan dan Lingkungan PemulihandanRekonstruksiHijau: PanduanPelatihanuntukBantuanKemanusiaan
SESI 2 - TUJUAN Di akhirsesiini, Andadiharapkandapat: • Memperagakandampaklingkungan yang ditimbulkanakibatpilihanbahanbangunanuntukproyek-proyekrekonstruksi • Menerapkanprinsip 3 R (reduce, reuse, recycle) padaseleksibahanbangunan Mod 5 Ses 2
Penerapannya bagi Anda: Apa yang Andabisalakukansesuai peranAndaselakupelaksana program, perencanaproyekataupenyandangdana demi mencapaitujuan-tujuanseleksibahan yang berkelanjutansecaralingkungandalam program rekonstruksi. Mod 5 Ses 2
Dua perangkat sebagai bahan informasi bagi seleksi bahan bangunan • Analisis Siklus Usia • Analisis Dampak Lingkungan Mod 5 Ses 2
Ekstraksi Colin Beatie Perangkat 1: Analisis Siklus UsiaDaur Batu Bata Penghancuran/ Pembuangan Pengangkutan Pemeliharaan Pengolahan Colin Beatie UN Photo/Jawad Jalali Colin Beatie Colin Beatie Setiaplangkahmembutuhkanenergidanbiayalingkungan Mod 5 Ses 2
Ekstraksi / Foto dari: colin-beattie.blogspot.com Menambang tanah liat merusak habitat dan menguras energi Mod 5 Ses 2
Pengolahan Enam pohon ukuran besar dibutuhkan untuk membakar kira-kira 10.000 bata – untuk 1 rumah kecil. UNEP photo – Tempat pembakaran batu bata di Kamp Abu Shouk di Darfur Utara Mod 5 Ses 2
Pengangkutan Strangecosmos.com Bahan bakar terkonsumsi saat pengangkutan ke lokasi Mod 5 Ses 2
Pembangunan / Pemeliharan UN Photo/Jawad Jalali Pekerjabangunan di Kabul membangundindingbatubatauntukbangunanbaru. Mod 5 Ses 2
Penghancuran/pembuangan/pemakaian ulang…kembalikeasal UN HABITAT photo Kehancuranakibat tsunami di Banda Aceh: bukankah mudahmemanfaatkankembalibatubatauntukrekonstruksi? Mod 5 Ses 2
Iniberlakubagisemuabahanbangunan, biayaenergiapasaja yang terkaitdengan “keberadaan” atapsirapdaridaunnipahini? Gambar dari www.pacificworlds.com Mod 5 Ses 2
Energi Riil… ...energi yang digunakansaatmembuatproduk. Iniadalahmetode penghitungan yang bertujuanmengetahui jumlahkeseluruhan energi yang dibutuhkanuntukkeseluruhansiklususia suatu produk, mulaidariekstraksi, pengangkutan, pemasangannya, dsb. Dinyatakan sebagai mega joule energi yang dibutuhkan untuk menghasilkan satu kilogram produk: Mj/kg Mod 5 Ses 2
Foto oleh: Colin Beatie Energi Riil (ER) Mari lihat lebih dalam. Apa yang ada di balik keberadaan sebongkahbata? EnergiRiilsebesar 8,4 Mj per bata di Inggris (sebagaimanadinyatakandalam Inventory of Carbon & Energy (ICE), University of Bath. (https://wiki.bath.ac.uk). ) 13 Mod 5 Ses 2
Praktik Cepat dengan ER Mari banguntembok……Pada saatmemilihbahandengan ER terendah, makapilihanAndaseharusnya: • Bata • Batako • Beton • Blok beton • Kayu –Keras • Kayu –Lunak • Papanpartikelatau • Triplek Colin Beatie Mod 5 Ses 2
CONTOH BESARAN DARI DAFTAR KANDUNGAN NILAI ER Mod 5 Ses 2
Bahan mana yang Energi Riilnya PALING RENDAH? Mod 5 Ses 2
Bahan mana yang Energi Riilnya PALING TINGGI? Hanyainikah yang perluAndaketahuiuntukmemutuskan bahanmana yang harusdipilih? Mod 5 Ses 2
Analisis… • Bahanmanasaja yang memilikiEnergiRiilterendahpadaDaftar Kandungan? • Apaimplikasipraktisnya? • Apalagi yang perluAndaketahuiagar berhasil dalam menggunakanpendekatanini? Mod 5 Ses 2
Mengapa konsep Energi Riil penting kita ketahui? Mod 5 Ses 2
Perangkat 2: AMDAL • Mari lihat lebih dalam, apa yang berada di balik sebongkah bata. Dampaklingkungannyaakanberbedabagi tiap kelompok, lokasi, atauekosistem yang berbeda-beda Penduduk lokal Tanah, air dan udara Pemilik rumah Satwa liar dantumbuhan Tukangdanpekerja bangunan Mod 5 Ses 2
http://www.speak.org.uk/files/images/Deforestation_2e.img_assist_custom.jpghttp://www.speak.org.uk/files/images/Deforestation_2e.img_assist_custom.jpg Cermati, siapa yang terdampak? Penebangan kayu penyebab penggundulan hutan Mod 5 Ses 2
Cermati, apa yang terdampak? Bertumpuknyabahanbangunantradisional dalamlaju yang tidakberkelanjutan akan berdampaknegatifterhadapkemampuanspesiestertentudalam melakukanregenerasisekaligusmenghancurkan habitat spesieslainnya. Mod 5 Ses 2
Cermati, di mana dampaknya? UNEP photo – S. Rocha Mod 5 Ses 2
Perangkat AMDAL • LihatModul 3: PerangkatdanTeknikAMDAL • Analisis Pengawasan LingkunganuntukBantuanKemanusiaan (WWF & American Red Cross) • Lampiran VIII CatatanTelaah LingkunganProyek, UNEP, SKAT Mod 5 Ses 2
Analisis 3 R Reduce (kurangi) Reuse (pakai ulang) Recycle (daur ulang) 25 Mod 5 Ses 2
KURANGI Jumlah Total Bahan • Rancanglah tanggapbencanadengan seminimum mungkin bahan yang dikonsumsi. Untuklebih mudahnya,gunakanbahandalam jumlah sesedikitmungkin (namunwajar) dalamrangkamemastikanbiayadankerugian paling sedikitterhadapmasyarakatdanlingkungan. • Pilihlahbahan-bahanber-ERlebihrendah • Belibahan-bahanyang menimbulkan limbahbawaan paling minimal saatdimanfaatkan • Latihlahparapekerja/ tukangbangunanuntukmeminimalkanbahanbuanganselamakonstruksi Mod 5 Ses 2
DAUR ULANG • Daurulangbahan-bahan yang rusakjikamemungkinkan • Gunakanataubelibahan-bahandenganpersentasekandungandaurulang yang tinggi Mod 5 Ses 2
MANFAATKAN KEMBALI : Yang Bisa Diambil dari Puing Reruntuhan Foto UNEP– Akibat bencana tsunami di Indonesia Mod 5 Ses 2
Latihan: Bagaimana kita dapat memanfaatkan bahan-bahan ini dengan baik? • Limbahhijau, misalnyapohondansemakbelukar • Betondanaspal • Logam • Bata • Kotoran • Banyakbahandapatdipulihkandandimanfaatkankembalisesuai tujuanasalpembuatannya (lembaratapbergelombang) Mod 5 Ses 2
DESAIN YANG KELIRU – BAHAN-BAHAN MUBAZIR http://www.conceptrends.com Mod 5 Ses 2
Efisiensi Sumber Daya Keseluruhan Perencana yang sadarlingkunganakan mempertimbangkan: • Menyertakanfaktor-faktorlingkunganpada saatmelakukananalisismanfaat-biayadalamseleksi bahandanopsipengadaan. • Merancang agar menggunakanlebih sedikitbahan (danbahandenganER yang lebihrendah). • Menggunakansumber-sumberlokal, selama halinibisadilakukandengancara yang berkelanjutan. • Menggunakanbahan yang memilikikandungandaurulang (misalnyaabuterbang) • Melihatpuingakibatbencanasebagaibahankonstruksi • Mendukunghanyapengambilansumberbahan yang berkelanjutanatau legal (misalnyapemakaiankayu yang legal). • Melatihparapekerja / tukanguntukmeminimalkanlimbahselamakonstruksi Mod 5 Ses 2
Reduce Recycle Reuse Praktik Analisis 3-R Aplikasi– Apa yang bisaAndalakukansesuai peranAndaselakupenyandangdana, perencanaproyek, ataupelaksana program gunamencapaitujuan-tujuanpemilihanbahaninidalam program rekonstruksi? 32 Mod 5 Ses 2
MAKAN SIANG Mod 5 Ses 2