1 / 20

Pertemuan 3 MK : e-commerce

Pertemuan 3 MK : e-commerce. Evolusi E-business Di Perusahaan. Pokok bahasan. Evolusi E-business di perusahaan Brochurware Customer Interactivity Transaction Enabler One-to-One Relationship Real Time Organizations Communities of Interests. Evolusi E-business di perusahan.

mandek
Download Presentation

Pertemuan 3 MK : e-commerce

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pertemuan3MK : e-commerce Evolusi E-business Di Perusahaan

  2. Pokokbahasan • Evolusi E-business diperusahaan • Brochurware • Customer Interactivity • Transaction Enabler • One-to-One Relationship • Real Time Organizations • Communities of Interests

  3. Evolusi E-business diperusahan • Secaraalami, perusahaankonvensional yang berniatuntukmengimplementasikan E-Business biasanyaakanmelaluitahapanevolusi. • Perubahansecaraperlahan-lahanmerupakansuatukewajarankarenaselainmanajementidakmaumengambilresikobesar, biasanya yang bersangkutanmasihinginmelihatseberapa “visible” medium internet dimanfaatkanuntukmeningkatkankinerjabisnisnya (wait-and-see).

  4. cont’d • Mayoritasdariperusahaan-perusahaaninibiasanyaakanmenjalani 6 (enam) tahapanpengembangan E-Business (Hartman, 2000) seperti yang diperlihatkanpada diagram berikut:

  5. 1. Brochurware • Padatahappertama, perusahaanbiasanyamenggunakan internet sebagai medium untukberpromosi (marketing). Istilah “brochurware” sendirimemilikimaknadipergunakannya internet sebagaisaranauntukmengembangkanbrosurelektronik.

  6. Cont’d • Jenis-jenisinformasistandar yang biasadiletakkandalamsitusperusahaanadalah: profilperusahaan, informasiprodukdanpelayanan yang ditawarkan, nomortelepon yang dapatdihubungi, dan lain sebagainya. • Padadasarnya yang terjadipadatahapiniadalahdipergunakannya internet sebagai medium komunikasisatuarah, dimanaparacalonpelanggandapatmelakukanpencarian (browsing) informasisehubungandenganselukbelukperusahaanmelaluifasilitas-fasilitaspadasitusterkait.

  7. 2. Customer Interactivity • Sesuaidengannamanya, padatahapanberikutperusahaanmulaimengembangkankemampuanaplikasisitusnyauntukmemungkinkanterjadinyakomunikasiduaarah (dialog) antaraperusahaandenganparakonsumennya (ataucalonpelanggan).

  8. Cont’d • Contohnyaadalahfasilitas interactive chatting yang memungkinkanparapelangganuntuksecarainteraktifberdiskusidanmelakukantanyajawabdenganbagian customer service perusahaansecara real time, atau yang lebihcanggihlagimelaluifasilitas multimedia semacamtele conference yang memungkinkanseorangpelangganuntukbertatapmukadenganmanajemenperusahaanmelaluikamera.

  9. Cont’d • Prinsip yang dikembangkandisiniadalahuntukmenciptakanrelasiatauhubunganinteraktifdengankonsumensebagaisalahsatufaktor yang menentukanaspekkepuasandanloyalitaspelanggan. • Secara internal perusahaan, terkadangdibangun pula suatumekanisme yang memudahkanparakaryawan (manajemendanstaf) untukmelakukankomunikasiefektif (interaktif) melaluipenggunaanteknologiinformasi. • Contohnyaadalahpenerapankonsep intranet dan groupware sebagaisaranauntukkomunikasi, kooperasi, dankolaborasi.

  10. 3. Transaction Enabler • Tahapselanjutnyaadalahpengembangansuatuaplikasi yang memungkinkanterjadinyatransaksibisnissecaraelektronik (E-Commerce). • terdapatduajenistransaksibisnis yang umumnyaterjadi. • Jenispertamaadalahmekanismepembelianprodukataujasaolehkonsumenmelalui internet. Aktivitasperdagangansepertipemilihanbarangmelaluikatalog, penawaranharga, sampaidenganpembayaransemuanyadilakukanmelaluifasilitas yang tersediadisitusperusahaan.

  11. Cont’d • Jenistransaksikeduaadalah yang terjadiantaraperusahaandenganrekananbisnisnya. Contohklasiknyaadalahpembelianbarang-barang yang dibutuhkanperusahaanmelaluijaringanekstranet, yaituinfrastrukturteknologiinformasi yang menghubungkanperusahaandenganpemasokbarangnya (supplier).

  12. 4. One-to-One Relationship • “One-to-One Relationship”, yaitumekanisme yang memungkinkanterjadinyatransaksiperdaganganantarindividu. • Secaraprinsip yang terjadidisiniadalahmekanismepenjualanprodukataupelayananberbasisindividu, yang memungkinkanmasing-masingkonsumenuntukberhubungansecaraeksklusifdenganindividu lain secarabebas.

  13. Cont’d • Contoh yang paling jelasadalahdalambisnisperlelanganataupenjualanmatauang (money changer). • Dampakdarimekanismeperdagangansepertiiniadalahdimungkinkannyaseorangkonsumenuntukmemperolehhargaspesifik yang berbedadengankonsumen-konsumenlainnya.

  14. 5. Real Time Organizations • Padatahapkelimaini yang terjadiadalahbisnis non-stop 24 jam dimanaseluruhtransaksitelahdiambilalissecaraotomatisolehkomputer. • Secara real time calonpenjualdanpembelimelaluisitusperusahaandapatbertemudanmelakukantransaksisaatitujuga.

  15. Cont’d • Aspek real time yang dapatdirasakanmanfaatnyaadalahdapatdikonsumsikannyaprodukataupelayananpadasaatitujuga, yaituketikapembayaranmelaluikartukreditmisalnyatelahterotorisasidari bank yang bersangkutan. • Aplikasi yang kompleksmerupakansalahsatukuncikerberhasilansebuahperusahaan yang telahmencapaitahapanpengembangan E-Business semacamini.

  16. 6. Communities of Interests • Tahapterakhirdalamevolusi E-Business adalahkemampuanperusahaandalammembentuksebuahkomunitasdiduniamaya, yang terdiridariparakonsumendanrekananbisnis yang salingbekerjasamauntukmenciptakan value di internet. • Hubunganantaraperusahaandengankonsumen, content partners, advertisers, dankomunitaslainnyaakanmenciptakanberbagai model bisnisbaru yang selanjutnyaakanmenjadisebuahpeluangusaha yang layakuntukdikembangkan.

  17. Cont’d • Kecepatanevolusiperusahaandalammemanfaatkan internet untukmengembangkan E-Business sangatditentukanolehkesiapanmanajemendanketersediaansumberdaya yang memadai.

  18. Cont’d • Namunevolusitersebutbukan pula berartibahwaperusahaan yang bersangkutanharussecarasekuensialmengikutitahapdemitahap yang ada, namunbagimereka yang inginmenerapkan E-Business dengan “aman” dan “terkendali”, alurpengembanganaplikasisecarabertahapmerupakanpilihan yang baik

  19. TERIMA KASIH

More Related