400 likes | 836 Views
TEORI AKREDITASI GUDEP,ASESOR DAN VISITASI. OLEH : Kak . AS. TUJUAN PELATIHAN. Melalui pemaparan materi dan diskusi peserta pelatihan dapat menjelaskan dasar hukum , tujuan , fungsi , dan manfaat akreditasi gugus depan. DASAR HUKUM. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka
E N D
TEORI AKREDITASI GUDEP,ASESOR DAN VISITASI OLEH : Kak. AS
TUJUAN PELATIHAN • Melaluipemaparanmateridandiskusipesertapelatihandapatmenjelaskandasarhukum, tujuan, fungsi, danmanfaatakreditasigugusdepan.
DASAR HUKUM KeputusanKwartirNasionalGerakanPramuka Nomor : 203 Tahun 2011 TentangPedomanAkreditasiGugusDepanPramuka
PENGERTIAN AKREDITASI • UU. No. 20 / 2003 tentang SISDIKNAS • Akreditasidilakukanuntukmenentukankelayakan program dan / atausatuanpendidikanpadajalurpendidikan formal dan non formal ( padasetiap ) jenjangdanjenispendidikan (Pasal 60 ayat 1) • Akreditasiterhadap program dansatuanpendidikandilakukanolehpemerintahdan /ataulembagamandiri yang berwenangsebagaibentukakuntabilitaspublik ( Pasal 60 ayat 2).
AKREDITASI GUGUS DEPAN • AkreditasiGugusDepanadalahprosesevaluasidanpenilaiansecarakomprehensifataskomitmenGerakanPramukaterhadapmutudankapasitaspenyelenggaraan program pendidikankepramukaan, untukmenentukankelayakan program dansatuanpendidikan. • AkreditasiGugusDepandilakukanolehtimasesor yang terdiridariunsur-unsur yang memahamihakekatPengelolaanGugusDepan.
LANJUTAN • Mutupendidikandidasarakanpadaevaluasidanpenilaianterhadapberbagaibukti yang terkaitdenganstandar yang danberdasarakannalardanpertimbanganparaasesor yang ditugaskanolehKwartir. • Bukti-bukti yang diperlukantermasuklaporantertulis yang disiapkangugusdepan yang diakreditasimelaluitimasesorkegugusdepan.
TUJUAN AKREDITASI GUDEP • Menjamingugusdepan yang terakreditasitelahmemenuhistandarmutu yang ditetapkanolehKwartirNasional, sehinggamampumemberikanperlindunganbagimasyarakatdaripenyelenggaraanpendidikankepramukaan yang tidakmemenuhistandar. • Memotivasigugusdepanuntukterus - menerusmelakukanperbaikandanmempertahankanmutu yang tinggi.
MANFAAT AKREDITASI GUDEP • Acuandalamupayapeningkatanmutudanrencanapengembangangugusdepan. • Motivator agar gugusdepanharusmeningkatkanmutupendidikansecarabertahap, terencanadankompetetifbaikditingkatcabang, Daerah, Nasional ( maupunInternasional ) • UmpanbalikdalamusahapemberdayaandanpengembangankinerjaGugusDepandalamrangkamenerapakanvisi, misi, tujuan, sasaran, strategi, dan program GerakanPramuka.
FUNGSI AKREDITASI GUDEP • Akuntabilitas, yaitusebagaibentukpertanggungjawabanGerakanPramukakepada public, apakahpendidikan yang telahdilakukanolehgugusdepantelahmemenuhiharapanataukeinginanmasyarakat. • Pengetahuan, yaitusebagaiinformasibagisemuapihaktentangkelayakangugusdepandilihatdariberbagaiunsurterkait yang mengacupadastandar minimal besertaindikator-indikatornya. • Pembinaandanpengembangan, yaitusebagaidasarbagigugusdepandalampeningkatandanpengembanganmutugugusdepan.
PRINSIF AKREDITASI GUDEP • OBJEKTIF • KOMPERHENSIF • ADIL • TRANSPARAN • AKUNTABEL
KOMPONEN AKREDITASI • Data Keanggotaan • StandarAdministrasiGugusDepan • StandarPengelolaanGugusDepan • StandarKompetensi Pembina • StandarKegiatanGugusDepan • StandarPencapaian SKU, SKK, dan SPG • StandarSaranadanPrasarana. • Pengalaman Pembina mengikutikegiatanpadaBidangPendidikan, SosialdanKeagamaan. • PenghargaandanPrestasi.
PELAKSANAAN • Pelaksanaandilapangan, akreditasigugusdepaniniakandilakukanolehKwartirCabang, danpengesahanpenetapanhasilakreditasiakandilakukanolehKwartirNasional. • DalampelaksanaanakreditasiKwartirCabangmenunjukdanmenugaskanbeberapaoranguntukmenjadiasesor. Asesor yang sudahmendapatkanpelatihandansertifikatasesor yang akanmelaksanakanpenilaian.
ASESOR • Asesoradalahtenaga ( Profesional ) padabidangkepramukaan yang telahmemenuhipersyaratandiangkatdanditugasiolehKwartirCabangGerakanPramukauntukmelakukanpenilaiandanvisitasidigugusdepansebagaibagiandariprosesakreditasimelaluitahapan : • PenilaianInstitusi yang disampaikanolehgugusdepanbesertalampirannyamelaluipengkajian “ diatasmeja ” ( desk evaluation ). • Apabiladiperlukanakandilakukanpenailaian ( visitasi ) untukvaliditasdanverifikasihasil desk evaluation, denganmelakukanpenilaianditempatkedudukangugusdepan. • Jumlahanggotatimasesordisesuaikandengankebutuhandenganjumlah minimal 2 ( dua ) oranguntuksetiapgugusdepan.
PERSYARATAN ASESOR • Asesorharusmemenuhisyaratsebagaiberikut : • SeorangPelatih Pembina PramukaatauAndalan minimal lulusan KPD yang terdaftardiKwartirCabang. • Memilikipengalamandigugusdepan minimal 5 tahun • Memilikiintegritasdankomitmenterhadappenjaminanmutu. • SanggupmenyediakanwaktuuntukmelaksanakantugassebagaiAsesorakreditasigugusdepan. • Dapatbekerjasamadalamtim • BersediamenjadiAsesordinyatakandengansuratpernyataan yang ditandatanganioleh yang bersangkutandiataskertasbermateraiRp. 6000,-
REKRUTMEN ASESOR • Tingkat KwartirCabang • KwartirCabangmengumumkanrencanapembentukan Tim Asesordiwilayahkerjanya. • KwartirCabangmenentukanwaktuprosesseleksi, sekaligusmemvalidasidokumensyaratcalonasesor. • Setelahmelaluiprosesseleksi yang diselenggarakanolehKwartirCabang, KwartirCabangmenentukandanmenetapkansebanyak 3 ( tiga ) orangcalontersebutuntukdiangkatmenjadiasesordenganSuratKeputusanKwartirCabang. • Asesor yang sudahditetapkanolehKwartirCabangdanmendapatkanSuratKeputusan yang dikeluarkanoehKwartirCabang, diajukankeKwartir Daerah.
TINGKAT KWARTIR DAERAH • Kwartir Daerah mengumumkanrencanapembentukanasesordengansyarat yang harusdipenuhiolehcalonasesordiwilayahkerjanya. • Kwartir Daerah menentukanwaktuprosesseleksi, sekaligusmemvalidasidokumensyaratcalonasesor. • Setelahmelaluiprosesseleksi yang diselenggarakanolehKwartir Daerah, Kwartir Daerah menentukandanmenetapkansebanyak 3 ( tiga ) orangcalontersebutuntukdiangkatmenjadiasesordenganSuratKeputusanKwartir Daerah
PROSEDUR PELATIHAN ASESOR • Para asesor yang sudahditentukandanditetapkanolehKwartirCabangdanKwartir Daerah, dilatihmengenaibagaimanacaramelaksanakanakreditasigugusdepanselama 2 ( dua ) hariditingkatKwartirNasiional yang diselenggarakanolehPusdiklatnasKwartirNasionaldanmendapatkansertifikatsebagai ASESOR. • Para calonasesordilatihmengenaibagaimanacaramelaksanakanakreditasigugusdepanselama 2 ( dua ) hariolehparapelatih yang telahmengikutiTraining of Trainers ( TOT ) ditingkatnasional.
MATERI PELATIHAN CALON ASESOR • Penjelasantentangakreditasigugusdepan • Cara penilaiandenganmenggunakan instrument akreditasi yang telahdisiapkan. • Penilaianlaporanevaluasidirigugusdepan. • Penilaianporto folio melaluidokumenbesertalampiranpendukung data yang disampaikanolehgugusdepan. • PenilaianVisitasi • KodeEtikAsesor.
PENUGASAN ASESOR • SeluruhcalonAsesorsetelahmengikutipelatihanditetapkansebagaiAsesordenganSuratKeputusandariKwartirCabangatasnamaKwartirNasional, dankepadamerekadiberiperlengkapanuntukpelaksanaantugasnyadilapangan. • DalammelaksanakantugasnyaparaAsesordikoordinirolehPimpinanKwartirCabang yang diberitugasauntukmelaksanakanakreditasigugusdepandiKartirCabang.
KODE ETIK ASESOR • Kodeetikinimerupakansuatuketentuan yang tidakbolehdilakukanolehsetiapasesoryaitu : • Melakukanintimidasi agar gugusdepanberkeinginanuntukmemberikansesuatudalambentukapapun. • Melakukanperjanjian / kesepakatan yang dapatmengakibatkanhasilakreditasitidakobyektif. • Menerimasesuatu yang akanmempengaruhiobyektifitaspelaksanaandanhasilakreditasi. • Membukakerahasiaan data / informasikepadapihak lain yang diperolehdarihasilakreditasi.
VISITASI • Visitasiadalahkunjungankegugusdepan yang dilakukanolehtimasesorapabiladiperlukanuntukmelakukanklarifikasi, verifikasi, danvalidasi data sertainformasi yang telahdisampaikanolehgugusdepanmelaluipengisian instrument akreditasi.
TUJUAN VISITASI • Menyakinkankeabsahansertakesesuaianantarfaktadilapangandengan data yang diperolehmelaluipengisian instrument akreditasi, apabiladiperlukan. • Memperoleh data daninformasitambahanmengenaikeadaan yang sesungguhnyadarigugusdepan yang diakreditasi, apabiladianggapkuranglengkap.
PRINSIP VISITASI • Efektif : mampumenjaringinformasi yang akuratdan valid sebagaidasarpengambilankeputusan yang tepatbagisemua yang memerlukannya. • Efisien : dibatasipadahal-hal yang pokoksaja, namuncukupmemberikangambaran yang utuhdanterfokuspadasubtansi yang telahditetapkan. • Obyektif : berdasarakankenyataanpadasejumlahindikator yang dapatdiamati. • Mandiri : mendoronggugusdepanmelakukanpengisianinstrumenakreditasisecaraakuratsebagaisalahsatufungsipokokpengelolaangugusdepandalanrangkapemberdayaangugusdepan.
PELAKSANAAN VISITASI • Visitasidilakukanselambat-lambatnya 1 ( satu ) bulansetelahKwartirCabangmenerimaberkasportofoliogugusdepan. • Visitasidilakukansecaraobyektif, bertanggungjawab, danbebasdaritekanan. • Visitasidilaksanakanantar 1-2 haridigugusdepan. • PerpanjanganwaktuvisitasidapatdiberikanolehKwartirCabangapabiladipandangperlu. • Hasilvisitasiharusdilaporkan paling lambatsatuminggusetelahpenugasanvisitasi.
PROSES VISITASI • VisitasidilakukanolehasesorbersertifikatdariKwartirCabang. • Visitasidilakukansecaraobyektif, bertanggungjawabdanbebasdaritekanan. • Asesorwajibmenjunjungtinggikerahasiaanhasilvisitasi. • Asesormelaksanakanvisitasisesuaidengansurattugas yang telahdikeluarkanolehKwartirCabang.
TATACARA PELAKSANAAN VISITASI • Persiapanvisitasiolehasesor • Verifikasidanvalidasi data daninformasiolehasesor • Klarifikasitemuanolehtimasesorgugusdepan • Penyusunanlaporantimasesorberdasarakanlaporan individual • PenyerahanlaporantimasesorkepadaKwartirCabang.
PERSIAPAN VISITASI • Kwartircabangmenunjukdanmenugaskantimasesor • Asesormelengkapiperangkatakreditasidan format-format yang dibutuhkan • Assesormempelajaridanmencermatihasilevaluasidiri yang telahdilakukangugusdepan • Asesormemberikancatatanpadasetiapkomponen, sehinggamemilikipengetahuanawaltentangkondisidankinerjagugusdepan. • Asesormembuatsuratpernyataantentangpelakasanaantugasvisitasi, apabiladiperlukan. Mempelajaridanmencermatihasilisian instrument akreditasigugusdepan • Mencariinformasitentangkondisidankinerjagugusdepan • Mempersiapkan format-format yang akandigunakanvisitasi
VERIVIKASI DAN VALIDASI DATA • Asesormelakukanvisitasikegugusdepan yang akandiakreditasiapabiladiperlukan • Asesormenemui Pembina gugusdepandanmajelispembimbinguntukmenyampaikantujuanvisitasi • Asesormembandingkan data instrument evaluasidiridegankondisinyatagugusdepanmelaluipengamatan, observasilatihan, wawancaradanpencermatan, ulang data pendukung. • Asesorjugadimungkinkanuntukmelakukanpencarian data daninformasitambahan. • Pembina gugusdepanmembuatsuratpernyataantentangpelaksanaanvisitasi.
FORMAT VISITASI • Dokumen / instrument akreditasigugusdepan • Format isianuntukmelakukanklarifikasi, verifikasi, danvalidasiuntuksetiapkomponen. • Format perhitungan / skoringhasil – hasilvisitasi • Format catatanhasilvisitasiuntuktiapkomponen. • Format saran danrekomendasidarihasilvisitasi.
KLARIFIKASI TEMUAN • Setelahmelakukanverifikasi, timasesormelakukanpertemuandenganpara Pembina gugusdepandanPembimbinggugusdepan. • Pertemuanuntukmengklarifikasiberbagaipertemuanpentingatauketidaksesuaian yang sangatsignifikanantarfaktadan data evaluasidiri. • Padatahapklarifikasitemuanini, gugusdepanmemilikihakjawabuntukmengklarifikasi. • Klarifikasiinibukanmerupakanlangkahkompromiantaratimasesordengangugusdepanuntukmemperolehperingkatakreditasisecaratidakbenar.
PENYUSUNAN LAPORAN • Masing-masinganggotatimasesormenyusunlaporan individual yang memuatcatatanuntukmemuatnilaidancatatanhasildarianalisisdarikelemahangugusdepan yang diakreditasidalambentukcatatandanrekomendasi. • Laporan individual dijadikanbahanuntukdidiskusikanbersama-samaanggotatimasesorlainnyauntukmenyusunlaporantentangpelaksanaandanhasilvistasi. • Dalamdiskusitersebutdibahasberbagaikomponen, aspekdanindikatorakreditasisesuaidenganhasilverifikasi, validasi, danpendalaman data sertainformasiuntukmenetapkanlaporanakhirdanperumusanrekomendasi.
PENYERAHAN LAPORAN • AsesorKwartircabangmenyerahkanberkasdokumen instrument akreditasi ( hard copy ) dandokumen instrument akreditasiversi digital ( soft copy ) lengkapdenganportofolionyakepadaAsesorKwartir Daerah. • AsesorKwartir Daerah menerimadokumen yang diserahkanasesorKwartirCabangkemudianmemeriksaisicatatandanrekomendasidariasesorKwartirCabang. • AsesorKwartir Daerah menerimadokumen yang diserahkanasesorKwartirCabangkemudianmemberikancatatandanrekomendasidariasesorKwartirCabang. • AsesorKwartir Daerah kemudianmenyerahkan / mengirimkandokumenakreditasigugusdepandalambentuksoft copy keKwartirNasional.
LANJUTAN • Masing-masinganggotatimasesormenyusunlaporan individual yang memuatnilaidancatatanuntukmasing-masingkomponen • Laporan individual dijadikanbahanuntukdiskusibersama-samadengantimasesorlainnyauntukmenyusunlaporantentangpelaksanaandanhasilvisitasi. • Dalamdiskusitersebutberbagaikomponen, aspekdanindikatorakrediasisesuaidenganhasilverifikasi, validasidanpendalaman data sertainformasiuntukmenetapkanlaporanakhirdanperumusanrekomendasi.
TATAKRAMA VISITASI • Melakukanwawancaradengansuasana yang kondusif • Menghindarikesepakatanataubargaining dalamartinegatif • Tidakmendebatargumentasi yang disampaikanolehresponden. • Tidakmengguruiresponden. • Tidakmerasakedudukanlebihtinggi • Bersahabatdanmembantusecara professional • Menghindarisuasanamenekan • Tidakmengada-ada • Tidakmemintasesuatudiluarkepentinganakreditasi • Menyesuaikandiridenganbudayasetempat. • Menunjukkanadanyakekompakantim
TATA TERTIB VISITASI • Datangtepatwaktusesuaidenganjadwal yang ditetapkan • Menunjukkansurattugasmeskipuntidakdiminta • Menyampaikansecarajelasmengenaitujuan, mekanisme, danjadwalvistasi. • Tidakmenerimapemberiandalambentukapapundan • Berpakaianrapidansopan.
KODE ETIK BAGI PIHAK GUDEP Kodeetikinimerupakansuatuketentuanyang tidakbolehdilakukanolehGudepyaitu : • Melakukankegiatan yang menghambatvisitasi • Memanipulasi data danmemberiketerangan yang tidaksesuaidengankondisinyatagugusdepn. • Memberiapapunkepadaasesor yang akanmengurangiobyektifitaspelaksanaandanhasilvisitasi.