1.68k likes | 3.55k Views
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG. VOLUME TABUNG, KERUCUT, DAN BOLA. PERUBAHAN VOLUME. PENERAPAN BANGUN RUANG SISI LENGKUNG. MATERI 1. VOLUME TABUNG, KERUCUT, DAN BOLA. MENEMUKAN RUMUS VOLUME TABUNG. r. Potonglah tabung menjadi 12 bagian seperti gambar berikut. t. r. r. t.
E N D
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG VOLUME TABUNG, KERUCUT, DAN BOLA PERUBAHAN VOLUME PENERAPAN BANGUN RUANG SISI LENGKUNG
MATERI 1 VOLUME TABUNG, KERUCUT, DAN BOLA
MENEMUKAN RUMUS VOLUME TABUNG r Potonglahtabungmenjadi 12 bagiansepertigambarberikut t r r t Susunhinggamembentukprisma
Dari kegiatantersebutdapatdisimpulkan: Volume Tabung = Volume Prisma = L. alas Prisma x t Prisma = L. alas Tabung x t Tabung = luaslingkaran x t = r2 x t = r2t Jadi Volume Tabung = r2t
ContohSoal Jawab: Volume Tabung = r²t = x 35 x 35 x 50 = 192500 cm³ Jadivolumtabungtersebutadalah 192500 cm³ Sebuahtabungmempunyaijari-jari 35 cm dantinggi 50 cm, Tentukan volume tabungtersebut !
MENEMUKAN RUMUS VOLUME KERUCUT Sediakanwadah yang berbentuktabung & kerucut yang mempunyaijari-jaridantinggi yang sama Isilahkerucutdengan air sampaipenuh, kemudiantuangkanpadapadatabung!! LihatPercobaannya JadiTabungtersebutterisipenuhdengan 3 kali menuang air denganmenggunakanwadahkerucut
Dari kegiatantersebutdapatdisimpulkan: Volume Tabung = 3 x Volume Kerucut r2t = 3 x Volume Kerucut 1/3 r2t = Volume Kerucut Jadi Volume Kerucut = 1/3 . r2t
ContohSoal Sebuahkerucutmempunyaijari-jari 14 cm, dantingginya 30 cm, Tentukan volume kerucuttersebut! Jawab : Volumkerucut = 1/3 r²t = 1/3 x x 14 x 14 x 30 = 6160 cm³ Jadi volume kerucuttersebutadalah 6160 cm³
MENEMUKAN RUMUS VOLUME BOLA Sediakanwadah yang berbentuksetengah Bola & Kerucut yang mempunyaijari-jaridantinggi yang sama Isilahkerucutdengan air sampaipenuh, kemudiantuangkanpadasetengah bola!! LihatPercobaannya JadiSetengah bola tersebutterisipenuhdengan 2 kali menuang air denganmenggunakanwadahkerucut
Dari kegiatantersebutdapatdisimpulkan: Volume ½ Bola = 2 x volume kerucut = 2 x 1/3 r² t = 2/3 . r² t = 2/3 . r³ →( t=r ) Volume Bola = 2 x Volume ½ bola = 2 x 2/3 r³ = 4/3 . r³ Jadi Volume Bola = 4/3 . r³
ContohSoal Jawab : Volume Bola = 4/3 r³ = 4/3 x x 28 x 28 x 28 = 91989,33 cm³ Jadi volume Bola adalah 91989,33 cm³ Sebuah bola mempunyaijari-jari 28 cm, Tentukan volume bola tersebut !
MATERI 2 PERUBAHAN VOLUME
Besar volume suatutabungdankerucutakanbergantungpadaukuranpanjangjari-jari alas dantinggi, sedangkanbesar volume bola hanyabergantungpadapanjangjari-jarinya. Dengandemikian, jikapanjangjari-jarisuatutabung, kerucut, atau bola berubahukurannyamakavolumenyajugaakanberubah PERBANDINGAN VOLUME Denganadanyaperubahan volume padatabung,kerucut, bola yang disebabkanadanyaperubahanpanjangjari-jarinya, makadapatditentukanperbandinganantara volume bangunmula-muladengan volume bangunsetelahmengalamiperubahan
ContohSoal Duabuahkerucutmempunyaijari-jari yang samayaitu 16 cm , tinggikerucutpertama 56 cm dantinggikerucutkedua 28 cm . Tentukanperbandinganvolumenya! Dik : r1 = r2 , 16cm t1 = 56 cm, t2 = 28cm Dit : Perbandingan Volume ? Jawab : V1 : V2 = 1/3 . r12t1 : 1/3 . r22t2 = 1/3 . r22t1 : 1/3 . r22t2 = t1 : t2 = 56 : 28 = 4 : 2 Jadi , perbandingan volume padabanguntersebutadalah 4 : 2
BESAR PERUBAHAN VOLUME Untukmenghitungbesarperubahan volume padatabung, kerucut, maupun bola dapatdilakukandengancaramenghitungselisih volume mula-muladengan volume setelahmengalamiperubahan V1 V2 Jari-jaridiperbesarmenjadi 2r Makabesarperubahan volume tabungdiatas = V2 - V1
ContohSoal Dik : r1 = 7 cm , r2 = 7 x 3 = 21 cm Dit : BesarPerubahan Volume ? Jawab : V1 = 4/3 r³ = 4/3 x x 7 x 7 x 7 = 1437,33 cm³ V2 = 4/3 r³ = 4/3 x x 21 x 21 x 21 = 38808 cm³ Panjangjari-jarisebuah bola adalah 7 cm. Jikapanjangjari-jarinyadiperpanjang 3 kali dariukuransemula, Tentukanbesarperubahanvolumenya! Perubahan volume = V2 - V1 = 38808 cm³ - 1437,33 cm³ = 37370,67 cm³
MATERI 3 PENERAPAN BANGUN RUANG SISI LENGKUNG
PENERAPAN BANGUN RUANG SISI LENGKUNG KERUCUT BOLA TABUNG
ContohSoal Hasbullahinginmembuatwadahberbentuktabunguntukmenampungminyaktanahdenganjari-jari 14 cm dantinggi 50 cm. Berapawadah yang harusdibuathasbullahuntukmenampung 215600 cm³ minyaktanah ? Jawab : Volume Total = Banyakwadah x Volume tabung 215600 cm³ = Banyakwadah x r²t 215600 cm³ = Banyakwadah x x 14 x 14 x 50 215600 cm³ = Banyakwadah x 30800 cm³ Banyakwadah = 215600 cm³ / 30800 cm³ Banyakwadah = 7 Jadibanyakwadah yang diperlukanadalah 7 buah
TerimaKasih SemogaBermanfaat