1 / 21

BAB I

BAB I. SISTEM INFORMASI. SISTEM INFORMASI. KONSEP DASAR Suatu sistem pada dasarnya adalah sekolompok unsur yang erat hubungannya satu dengan yang lain, yang berfungsi bersama sama untuk mencapai tujuan tertentu .

cain
Download Presentation

BAB I

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BAB I SISTEM INFORMASI

  2. SISTEM INFORMASI KONSEP DASAR • Suatusistempadadasarnyaadalahsekolompokunsur yang erathubungannyasatudenganyang lain, yang berfungsi bersama sama untukmencapaitujuantertentu. • Secarasederhana, suatusistemdapatdiartikansebagaisuatukumpulanatauhimpunandariunsur, komponen, atauvariabelyang terorganisir, salingberinteraksi, salingtergantungsatusama lain, danterpadu.

  3. sistemsecaraumum • Setiapsistemterdiridariunsur-unsur • Unsur-unsurtersebutmerupakanbagianterpadusistem yang bersangkutan. • Unsursistemtersebutbekerjasamauntukmencapaitujuansistem. • Suatusistemmerupakanbagiandarisistem lain yang lebihbesar

  4. KONSEP DASAR INFORMASI • informasidapatdidefinisikansebagaihasildaripengolahan data dalamsuatubentukyang lebihbergunadanlebihberartibagipenerimanya yang menggambarkansuatukejadian- kejadianyang nyata yang digunakan untuk pengambilan keputusan. • Informasi merupakandata yang telahdiklasifikasikanataudiolahataudiinterpretasiuntukdigunakandalamprosespengambilankeputusan.

  5. KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI • Sisteminformasiadalahsuatusistemdalamsuatuorganisasi yang mempertemukankebutuhan pengolahan transaksi harian yang mendukung fungsi operasi organisasi yang bersifat manajerialdengankegiatanstrategidarisuatuorganisasiuntukdapatmenyediakankepadapihakluartertentudenganinformasi yang diperlukanuntukpengambilankeputusan.

  6. Sistem informasi dalam suatu organisasi • dapat dikatakan sebagai suatu sistem yangmenyediakaninformasibagisemuatingkatandalamorganisasitersebutkapansajadiperlukan. • Sisteminimenyimpan, mengambil, mengubah, mengolahdanmengkomunikasikaninformasi yang diterimadenganmenggunakansisteminformasiatauperalatansistemlainnya.

  7. KOMPONEN DAN ELEMEN SISTEM INFORMASI • KOMPONEN SISTEM INFORMASI Sisteminformasiterdiridarikomponen- komponenyang disebutblokbangunan (building blok), yang terdiridarikomponen input, komponen model, komponen output, komponenteknologi, komponen hardware, komponen software, komponen basis data, dankomponenkontrol. Semuakomponentersebutsalingberinteraksisatudengan yang lain membentuksuatukesatuanuntukmencapaisasaran.

  8. Komponen SI • Komponen input Input mewakili data yang masukkedalamsisteminformasi. Input disinitermasukmetodedan media untukmenangkap data yang akandimasukkan, yang dapatberupadokumen - dokumendasar. • Komponen model Komponen ini terdiri dari kombinasi prosedur, logika, dan model matematik yang akan memanipulasi data input dan data yang tersimpan di basis data dengan cara yagsudahditentukanuntukmenghasilkankeluaran yang diinginkan.

  9. Komponen SI • Komponen output Hasildarisisteminformasiadalahkeluaran yang merupakan informasi yang berkualitasdandokumentasi yang berguna untuksemuapemakaisistem. • Komponenteknologi Teknologimerupakan “tool box” dalamsisteminformasi, Teknologidigunakanuntukmenerima input, menjalankan model, menyimpan dan mengakses data, menghasilkan dan mengirimkankeluaran, danmembantupengendaliandarisistemsecarakeseluruhan.

  10. Komponen software Software berfungsisebagaitempatUntuk mengolah,menghitungdanmemanipulasi data yang diambildari hardware untukmenciptakan suatuinformasi.

  11. 7. Komponen basis data Basis data (database) merupakankumpulan data yang salingberkaitandanberhubungansatu dengan yang lain, tersimpan di pernagkat keras komputer dan menggunakan perangkat lunakuntukmemanipulasinya.

  12. Data perludisimpandalam basis data untukkeperluanpenyediaaninformasilebihlanjut. • Data didalam basis data perludiorganisasikansedemikianrupasupayainformasi yang dihasilkanberkualitas. • Organisasi basis data yang baikjugabergunauntukefisiensikapasitaspenyimpanannya. • Basis data diaksesataudimanipulasimenggunakanperangkatlunakpaket yang disebut DBMS (DatabaseManagement System).

  13. Komponenkontrol • Banyakhal yang dapatmerusaksisteminformasi, sepertibencanaalam, api, te,peratur, air, debu, kecurangankecurangan, kegagalankegagalansistemitusendiri, ketidakefisienan,sabotasedan lain sebagainya. Beberapapengendalianperludirancangdanditerapkanuntukmeyakinkanbahwahal yang dapatmerusaksistemdapatdicegahataupunbilaterlanjurterjadikesalahankesalahandapatlangsungcepatdiatasi.

  14. ELEMEN SISTEM INFORMASI Sisteminformasiterdiridarielemenelemen yang terdiridariorang, prosedur, perangkat keras, perangkatlunak, basis data, jaringan komputerdankomunikasi data. Semuaelemeninimerupakankomponenfisik.

  15. Orang Orangataupersonil yang dimaksudkanyaitu operator komputer, analissistem,programmer, personil data entry, danmanajersistem informasi/EDP • Prosedur Prosedurmerupakanelemenfisik. Hal inidisebabkankarenaprosedurdisediakandalambentukfisiksepertibukupanduandaninstruksi. Ada 3 jenisprosedur yang dibutuhkan, • yaituinstruksiuntukpemakai, • instruksiuntukpenyiapanmasukan, • instruksipengoperasianuntukkaryawanpusatkomputer.

  16. Perangkatkeras Perangkat keras bagi suatu sistem informasi terdiri atas komputer (pusat pengolah, unit masukan/keluaran), peralatan penyiapan data, dan terminal masukan/keluaran. • Perangkatlunak Perangkatlunakdapatdibagidalam 3 jenisutama : a. Sistemperangkatlunakumum, sepertisistempengoperasiandansistemmanajemen data yang memungkinkanpengoperasiansistemkomputer.

  17. b. Aplikasiperangkatlunakumum, seperti model analisisdankeputusan. c. Aplikasiperangkatlunak yang terdiriatas program yang secaraspesifikdibuatuntuk setiapaplikasi.

  18. Basis data File yang berisi program dan data dibuktikandenganadanya media penyimpanansecarafisikseperti diskette, hard disk, magnetic tape, dan sebagainya. File jugameliputikeluarantercetakdancatatan lain diatas kertas, mikro film, an lain sebagainya.

  19. Jaringankomputer Jaringankomputeradalahsebuahkumpulankomputer, printer danperalatanlainnya yang terhubungdalamsatukesatuan. Informasidan data bergerakmelaluikabelkabel atautanpa kabelsehinggamemungkinkanpenggunajaringankomputerdapatsalingbertukardokumen dan data.

  20. Komunikasi data Komunikasi data adalahmerupakanbagiandaritelekomunikasi yang secarakhusus berkenaandengantransmisiataupemindahan data daninformasidiantara komputerkomputerdanpirantipiranti yang lain dalambentuk digital yang dikirimkan melalui media komunikasi data. Data berartiinformasi yang disajikanolehisyarat digital. Komunikasi data merupakanbagian vital darisuatusisteminformasikarenasistemini menyediakaninfrastruktur yang memungkinkankomputerkomputer dapatberkomunikasi satusama lain.

  21. ARSITEKTUR SISTEM INFORMASI I Sisteminformasidapatdibentuksesuaikebutuhanorganisasimasingmasing. Olehkarena itu, untukdapatmenerapkansistem yang efektifdanefisiendiperlukanperencanaan, pelaksanaan, pengaturan, dan evaluasi sesuai keinginan masingmasing organisasi. Gunadari sistem yang efektifdanefisientidak lain untukmendapatkankeunggulandalamberkompetisi

More Related