160 likes | 319 Views
PROSES OPTIMASI SUHU DAN KONSENTRASI SODIUM BISULFAT BERBASIS (NA)HSO4 PADA PEMBUATAN SODIUM LIKNOSULFAT BERBAHAN TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT. Oleh. Pendahuluan.
E N D
PROSES OPTIMASI SUHU DAN KONSENTRASI SODIUM BISULFAT BERBASIS (NA)HSO4 PADA PEMBUATAN SODIUM LIKNOSULFAT BERBAHAN TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT Oleh
Pendahuluan Tandankosongkelapasawit (TKKS) merupakanbahanberlignoselulosa yang memilikiprospek yang baikuntukdigunakansebagaibahanbakuindustri pulp dankertas Sulfonasidimaksudkanuntukmengubahsifathidrofilisitas lignin yang kurang polar (tidaklarut air) menjadigaramlignosulfonat yang lebih polar (larut air), dengancaramemasukkangugussulfonat (SO3-) dangaramnyakedalamgugushidroksil (OH-) lignin. Prosessulfonasi lignin menjadinatriumlignosulfonat (NLS) menggunakanagenpenyulfonasiyaitunatriumbisulfit (NaHSO3) sertaNaOHsbagaikatalis.
METODE PENELITIAN • BahandanAlat • Bahanyang digunakanyaitu lignin isolat TKKS, bahanpenyulfonasiyaitu NaHSO3 danNaOH, danuntukpemurnian NLS darisisa NaHSO3 yang tidakbereaksiadalahmetanol. • Alat yang digunakanrangkaianreaktor (labuleher 3 ukuran 500 ml, pengadukmagnetic stirrer, pemanas, hot plate), corongpemisahserta oven, Peralatanuntukidentifikasidankarakterisasiantara lain spektrofotometer FTIR, LC-MS danUV.
MetodeProsesSulfonasi Lignin Menjadi NLS Lignin isolatdenganberattertentu (5 gram) disuspensikandengan 150 ml air atauperbandingan lignin : air (1 : 30 w/w), dalamlabuleher 3 ukuran 500 ml dandiadukmenggunakanmagnetic stirrer. Suspensiiniditambahkannatriumbisulfit (NaHSO3) sebagaibahanpenyulfonasidengannisbahpereaksi (NaHSO3 terhadaplignin) denganmenambahkankatalisbasa (NaOH), sertasuhureaksiyaitu90,28oC. Filtratberupalarutan NLS didistilasigunamengurangi volume air dengandiuapkanpadasuhu 100oC. LarutanNLS yang telahpekatdimurnikandenganmetanolsedikitdemisedikitsambildikocokkuatuntukmemisahkansisanatriumbisulfityang tidakbereaksi
Lanjutan….. Filtratnatriumligno-sulfonat (NLS) diuapkanpadasuhu 60oC untukmengurangilarutanmetanol. Natriumlignosulfonat (NLS) pekatdikeringkandalam oven vakummaksimumsuhu 50 - 60oC ditimbangsampaidiperoleh NLS denganberatkonstan.
IdentifikasiProduk NLS. Untukmelihatletakgugusfungsidari lignin maupun NLS setelahmengalamisulfonasidilakukanidentifikasidenganspektrofotometer FTIR; untukmengetahuifragmenbobotmolekulgugusfungsi (m/z) NLS yang dihasilkanmenggunakanLiquid Chromatography Mass Spectrophotometer (LCMS) sertamenentukankemurnian NLS denganspektro-fotometer UV.
KarakterisasiSifatFisiko Kimia NLS Karakteristik NLS yang dihasilkanmeliputi % gulapereduksi, beratjenis, viskositasdankandungankimia, dibandingkandengan NLS komersial.
Kinerja NLS sebagaiBahanPendispersi Evaluasikinerja NLS sebagaibahanpendispersipasta gipsumdenganmenghitungpersennilaialir (% flow value). Air sebanyak 88 ml padasuhu 20 C, dicampurdengan NLS dengankonsentrasi (berat NLS/beratgipsum) divariasikanyaitu : 0,05; 0,1; 0,15; 0,20 dan 0,25% (b/b).
Lanjutan… Gipsumsebanyak 110 gram dimasukkankedalamlarutanNLS. Kemudiandiadukdenganstirrer selama 15 detik. Setelahgipsummembentuk pasta dimasukkankedalamtempat yang berbentukcincin. diletakkandiataspiringkaca yang datar. Setelah 10 detik, cincinditarikkeatas, dan pasta gipsumakanmenyebardiataspiringgelas. Setelahpenyebaranberhenti, ukur diameter akhir.
HASIL DAN PEMBAHASAN • IdentifikasidenganSpektrofotometer FTIR • Keberhasilansulfonasi lignin dibuktikandenganterbentuknyagugussulfonat (SO3-) yang ditunjuk-kanolehadanya pita serapanpadabilangangelombang 1219;1128 cm-1sertaadanyarentangan S = O dan S – O.
IdentifikasidenganSpektrofotometer LCMS Berdasarkan data diatasmenunjukkanbahwabeberapagugusfungsi yang terdapatpada NLS maupun NLS-Aldrich memilikikemiripanstruktur, dankemungkinanbesarantarasenyawa NLS hasilsulfonasidengan NLS standar (NLS-Aldrich) memilikisenyawa yang sama
KarateristikSifatFisiko-kimiaNLS Karakteristik NLS meliputikemurnian, kadar air, gulapereduksi, pH, danberatjenis. NLS hasilsulfonasimemilikikemiripandengan NLS standarkomersial yang merupa-kankarakteristiklignosulfonatsebagaibahanpendispersikomersial.
EvaluasiKinerja NLS Evaluasikinerja NLS sebagaibahanpendispersidilakukandenganmengamatipersentasenilaialir pasta gipsumpadaberbagaivariasipenambahan NLS.
KESIMPULAN Natriumlignosulfonat (NLS) yang dihasilkanmelaluiprosessulfonasi lignin isolat TKKS, memilikikatrakteristiksesuaisebagaibahanpendispersipada pasta gipsum. Ujikinerja NLS sebagaiagenpendispersipada pasta gipsumlebihrendahdarikinerja NLS- Aldrich, namun NLS masihmemenuhikarakteristiksebagaibahanpendispersikerenamemilikikemurniandiatas 80%.
Lanjutan… NLS yang terbentukmemilikikemiripandengannatriumlignosulfonatstandardari Aldrich (NLS-Aldrich) yang memilikirentanganvibrasigugussulfonat (SO3) padabilangangelombang 1120 -1230 cm-1dangugus S=O simetripadabilangangelombang 1005 - 1055 cm-1, sertarentangan S-O padabilangangelombang 750 - 1000 cm-1.
TERIMA KASIH BANYAK