210 likes | 871 Views
Vektor GARIS DAN BIDANG DALAM RUANG BERDIMENSI 3. Pada bagian ini , vektor akan digunakan untuk menurunkan persamaan garis dan bidang dalam ruang berdimensi 3, dan akan menggunakan persamaan-persamaan ini untuk menyelesaikan beberapa masalah-masalah geometris dasar.
E N D
Vektor GARIS DAN BIDANG DALAM RUANG BERDIMENSI 3 Padabagianini, vektorakandigunakanuntukmenurunkanpersamaangarisdanbidangdalamruangberdimensi 3, danakanmenggunakanpersamaan-persamaaniniuntukmenyelesaikanbeberapamasalah-masalahgeometrisdasar.
Bidang-bidangdalamruangberdimensi 3 • Dalamgeometrianalitisbidang, sebuahgarisbisadidapatkandenganmenentukankemiringandansalahsatutitiknya. Demikianjugasebuahbidangdalamruangberdimansi 3 bisadidapatkandenganmenentukaninklinasidansalahsatutitiknya. • Sebuahmetode yang mudahuntukmenguraikaninklinasiadalahdenganmenentukansuatuvektortaknol (disebutsuatu normal) yang tegaklurusdenganbidangtersebut
Anggapsuatutitik Po (xo, yo, zo) danmempunyaivektortaknol n = (a,b,c) sebagai normal. Terbuktidarigambardibawahbahwabidangtersebutpersismengandungtitik-titik P(x,y,z) itudimanavektor P0P, ortogonalterhadap n yaitu : n. P0P = 0 • KarenaP0P = (x-x0, y-y0, z-z0), makapersamaandapatditulissebagai a(x-x0) + b(y-y0) + c(z-z0) = 0
Teorema : jikaa,b,c, dan d adalahkonstantadana,b,c, dan d tidaksemuanyanol, makagrafikpersamaan ax + by + cz + d = 0 adalahsebuahbidang yang mempunyaivektor n = (a,b,c) sebagai normal. • Persamaadiatasadalahsuatupersamaan linier dalam x, y, dan z, inidisebutbentukumumdaripersamaansebuahbidang