1 / 22

PERENCANAAN ODTW ( Djoko Wijono )

Maribaya Waterfall, Jawa Barat. Lake Singkarak Sematera barat. Sulawesi Selatan. PERENCANAAN ODTW ( Djoko Wijono ). 6. Tanah Merah Indah Lempake. Mount Bromo Jawa Timur. Minangkabau's Girl In traditional dress. Surabaya. www.indonesia-tourism.com. Djoko Wijono.

sibyl
Download Presentation

PERENCANAAN ODTW ( Djoko Wijono )

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Maribaya Waterfall, Jawa Barat Lake Singkarak Sematera barat Sulawesi Selatan PERENCANAAN ODTW(DjokoWijono) 6 Tanah Merah Indah Lempake Mount Bromo Jawa Timur Minangkabau's Girl In traditional dress Surabaya www.indonesia-tourism.com. Djoko Wijono

  2. ANALISIS DAN SINTESIS(Inskeep, bag II, bab 5) PENDEKATAN UMUM • Analisis pasar, proyeksi akomodasi dan fasilitas wisata yang dibutuhkan, penetapan persyaratan transportasi dan infrastruktur lain • Hasil analisis menjadi input dalam analisis dan sintesis secara integral • Analisis dan sintesis faktor fisik, sosial, dan ekonomi secara integral. Termasuk atraksi dan kegiatan wisata, kebijakan dan rencana yang ada, serta daya dukung. • hasil analisis diderivasikan ke dalam peluang dan hambatan umum untuk pengembangan pariwisata • Analisis elemen institusional • manajemen, organisasi, sumber daya manusia, promosi, marketing, sistem informasi, dll Djoko Wijono

  3. Asal wisatawan Tujuan berkunjung Lama tinggal (length of stay/LOS) Umur, kelamin, keluarga, pendidikan Tipe pekerjaan dan tingkat pendapatan ANALISIS PASAR Tourist arrival & characteristics • Tempat-tempat yang dikunjungi dan disinggahi • Frekwensi kunjungan • Perjalanan mandiri atau kelompok • Pola belanja berwisata • Attitudes dan tingkat kepuasan wisatawan terhadap Djoko Wijono

  4. TEKNIK PROYEKSI • Time series • Straight line • Pengalaman pertumbuhan wisatawan di tempat lain • Analisis segmentasi dan catchment pasar • Kecenderungan global dan regional/lokal • Analisis kapasitas destinasi dan receptivity wisata Djoko Wijono

  5. FAKTOR DASAR SEGMENTASI PASAR • SEGMENTASI DEMOGRAFI DAN SOSIO-EKONOMI • Kategorisasi wisatawan menurut umur, pendidikan, dan pendapatan • PRODUCT-LED SEGMENTATION • Kategorisasi wisatawan menurut atraksi dan fasilitas yang dapat ditawarkan atau mempunyai potensial ditawarkan • SEGMENTASI PSIKOGRAFIK • Kategorisasi wisatawan menurut attitides, interest, life-style, motivasi traveling (termasuk LOS) • SEGMENTASI GEOGRAFIS • Kategorisasi menurut asal wisatawan dikaitkan dengan jarak-waktu, biaya perjalanan, cultural and environmental contrast, dan kesamaan/kemiripan asal dan destinasi Djoko Wijono

  6. PERTIMBANGAN KHUSUS DALAM ANALISIS PASAR • Target pasar; jumlah dan tipe wisatawan • Ketergantungan pada situasi global/nasional (ekonomi, keamanan, kesehatan, dll) • Perlu justifikasi/penyesuaian target setiap saat pada proyeksi jangka panjang • Low season dan peak season Djoko Wijono

  7. JW x LoS x % Wmh = jumlah tempat tidur hotel dibutuhkan 365 x Hh FASILITAS WISATA DAN INFRASTRUKTUR PERHITUNGAN KEBUTUHAN TEMPAT TIDUR HOTEL DASAR PERHITUNGAN • Prediksi jumlah wisatawan (JW) • Lama tinggal wisatawan yg diinginkan (LoS) • Prosentase jumlah wisatawan yang diharapkan menginap di hotel (Wmh) • Hunian hotel (Occupation Rate) yang diinginkan (Hh) 365 = jumlah malam dalam satu tahun Djoko Wijono

  8. Jumlah tempat tidur = jumlah kamar hotel dibutuhkan Hkh LoS x Jw x % Wmh = jumlah kamar hotel dibutuhkan 365 x Hh x Hkh PERHITUNGAN KEBUTUHAN KAMAR HOTEL Hkh:Hunian kamar hotel yang diinginkan (double occupation rate) Dengan rumus langsung Djoko Wijono

  9. Fk x Jw x % Wmr = jumlah kursi rumah makan 365 x Hrm PERHITUNGAN KEBUTUHAN KURSI rumah makan DASAR PERHITUNGAN • Prediksi jumlah wisatawan (Jw) • Perkiraan frekwensi kunjungan (yang diinginkan) (Fk) • Prosentase jumlah wisatawan mengunjungi rumah makan (Wmr) • Hunian rumah makan yang diinginkan (Hrm) 365 = jumlah hari dalam satu tahun Djoko Wijono

  10. ANALISIS PERSYARATAN FASILITAS DAN PELAYANAN WISATA YANG LAIN • Agen perjalanan wisata • Rumah makan • Fasilitas kesehatan • Pos dan telekomunikasi • Fasilitas keamanan dan pengamanan • Cindera mata • Informasi Dianalisis tidak secara langsung seperti proyeksi kebutuhan kamar hotel Sangat tergantung pada tipe wisata yang dikembangkan atau layak dikembangkan Djoko Wijono

  11. DASAR ANALISIS Analisis pasar Proyeksi volume wisatawan LoS Distribusi musim Kegiatan wisata Travel movement Rekomendasi moda transportasi ANALISIS KEBUTUHAN TRANSPORTASI Kebutuhan jenis transportasi dan fas terminal/ bandara/ pool/pelabuhan/stasiun (internal-eksternal) Kebutuhan jumlah penumpang (internal-eksternal) (seat/hari) Kebutuhan untuk wisatawan dan masyarakat umum (seat/hari) ANALISIS PERSYARATAN TRANSPORTASI Djoko Wijono

  12. ANALISIS PERSYARATAN INFRASTRUKTUR YANG LAIN • Pasokan/kebutuhan air bersih (liter/hari/wisatawan) • Kebutuhan tenaga listrik (watt/hari/wisatawan) • Sanitasi dan persampahan (liter/hari/wisatawan) • Drainage (liter/jam/mm curah hujan) • Telekomunikasi (saluran/hari/wisatawan) • Investigasi untuk konservasi berbagai sumber: • Alternative sumber energi • Desalinasi air asin • Daur ulang /treatment sanitasi dan sampah • Pemanfaatan/pengembangan penampungan air hujan • Teknik-teknik konservasi air • Komunikasi dengan serat optic dan satelit Djoko Wijono

  13. ANALISIS TERPADU • Analisis elemen fisik • Karaktersitik lingkungan alami; iklim, topografi, hidrografi, vegetasi dan kehidupan liar, sistem ekologi • Sumber-sumber penting; area subur, area deposit mineral • Pola land-use dan permukiman; built-up non built-up area • Eksisting dan rencana akomodasi, fasilitas wisata, dan pelayanan • Eksisting dan rencana transportasi dan infrastruktur lain yang ada Djoko Wijono

  14. ANALISIS POLA EKONOMI • Tipe dan distribusi kegiatan ekonomi • Tipe, tingkat/level, dan lokasi employment dan unemployment • Daerah terbelakang yang perlu dikembangkan dengan pariwisata • ANALISIS POLA SOSIAL • Distribusi jumlah dan kepadatan penduduk • Profil umur dan kelamin • Tingkat pendidikan • Proyeksi populasi Djoko Wijono

  15. ANALISIS SOSIOCULTURAL • Pola dan attitude masyarakat • Penerimaan dan penolakan thd pariwisata • Pengetahuan tentang pariwisata • Pola budaya masyarakat • ANALISIS KEBIJAKAN • Pengembangan fisik, sosial, dan ekonomi • Pengembangan pariwisata; visi dan misi, rencana, program, proyek, dst. Djoko Wijono

  16. IDENTIFIKASI PELUANG UTAMA • Atraksi yang memiliki keunikan untuk diprioritaskan dalam pengembangan • Pengembangan pariwisata yang berhasil • Segmen pasar potensial dan khusus yang harus dipromosikan • Komponen infrastruktur yang telah dikembangkan secara baik dari sudut pandang pariwisata • Pasokan pekerja yang mempunyai motivasi pelayanan yang tinggi untuk kepentingan pariwisata Djoko Wijono

  17. IDENTIFIKASI HAMBATAN UTAMA YANG PERLU DISELESAIKAN • Akses yang jelek; alat transport, route, kapasitas, pengembangan bandara, pelabihan, terminal, stasiun • Prosedur perolehan visa dan fasilitas travel • Dampak negatif pada lingkungan alam dan sosial oleh pariwisata • Citra buruk area terhadap pasar • Keterbatasan jumlah dan kualitas atraksi wisata yang ada • Kualitas buruk pada akomodasi Djoko Wijono

  18. CARRYING CAPACITY • ASPEK UTAMA HARUS DIPERTIMBANGKAN • Keaslian (indigenous) lingkungan fisik dan sosial • Kapasitas yang dapat ditampung tanpa menimbulkan kerusakan • Citra pariwisata dan kepariwisataan • Kapasitas dan jumlah pengunjung yang kompatibel dengan citra produk dan tipe pengalaman environmental dan budaya yang diinginkan wisatawan Djoko Wijono

  19. Fisik Dampak visual dan kepadatan yang dpt diterima Keterpeliharaan sistem ekologi Konservasi kehidupan liar dan alam Tingkat polusi udara, air, dan suara yang dpt diterima Ekonomi Manfaat ekonomi optimal Penyerapan tenaga kerja Sosiokultural Deteroriasi gaya hidup dan kegiatan komunitas terbatas Keterpeliharaan monumen, seni/kesenian, kerajinan, sistem kepercayaan, tradisi dan kebiasaan Infrastruktur Kecukupan Fasilitas dan transportasi Kecukupan pelayanan utilitas; air, listrik, sanitasi dan sampah, telekomunikasi, kesehatan, keamanan TOLOK UKUR Keaslian (indigenous) lingkungan fisik dan sosial Djoko Wijono

  20. Fisik Kebersihan dan polusi Tingkat kepadatan Atraktivitas atraksi Keterpeliharaan sistem ekologi pada atraksi alam Ekonomi Tingkat biaya berlibur dan “nilai uang” Sosiokultural Kemenarikan pada komunitas dan budaya asli Kualitas kesenian, kerajinan tangan, makanan, pertunjukan budaya Keramahtamahan masyarakat Infrastruktur Standar transportasi Standar pelayanan utilitas TOLOK UKUR Citra pariwisata dan produk pariwisata Djoko Wijono

  21. Forest park : sampai dengan 15 orang Suburban nature park 15-70 orang Tempat picknick padat: 300-600 orang Tempat picknick tidak padat 60-200 orang Olahraga : 100-200 orang Golf: 10 – 15 orang Kegiatan air Mengail, berlayar: 5-30 orang Power boating: 5-10 orang Ski air: 5-15 orang Petualangan alam per km Hiking: 40 orang Tunggang kuda: 25-80 STANDAR KAPASITAS INTERNASIONAL(WTO, 1983)pengunjung per hari per hektar yang dapat diterima Djoko Wijono

  22. T U G A S • Tulislah sebuah paper maksimum 10 halaman, dengan huruf font Arial 12 dan spasi 1,2. • Tulisan berkaitan dengan rangkuman/ringkasan esensial mengenai kuliah “Perencanaan Pariwisata” yang telah anda peroleh sampai dengan kuliah terakhir. • Anda dipersilahkan diskusi bersama teman (tetapi bukan dengan saya), namun harus ditulis sendiri-sendiri dengan bahasanya sendiri (boleh bahasa Inggris), sistem dan struktur penulisan yang dikembangkan sendiri. • Paper dikumpulkan pada hari UJIAN nanti langsung kepada saya. • Hal-hal yang harus ada/dicantumkan dalam paper meliputi: • Apakah esensi perencanaan pariwisata • Apa filosofi keilmuannya • Apa komponennya • Bagaimana prosedurnya • Apa yang diperoleh/disusun • Beri contoh kasus-kasus yang anda sudah kenal/familier • Sampaikan juga kritik dan saran anda mengenai kuliah ini • Selamat mengerjakan Djoko Wijono

More Related