200 likes | 733 Views
PERCOBAAN KONSOLIDASI. Mekanika Tanah II Yulvi Zaika. LEARNING OUTCOMES. Menganalisis parameter tanah yang berkaitan dengan proses konsolidasi. PARAMETER YANG BERHUBUNGAN DENGAN PROSES KONSOLIDASI. - Menentukan koefisien pemampatan ( av )
E N D
PERCOBAAN KONSOLIDASI Mekanika Tanah II YulviZaika
LEARNING OUTCOMES • Menganalisis parameter tanah yang berkaitandenganproseskonsolidasi
PARAMETER YANG BERHUBUNGAN DENGAN PROSES KONSOLIDASI - Menentukankoefisienpemampatan (av) - Menentukankoefisienpemampatan volume (mv) - Menentukan index pemampatan (Cv) - Menentukankoefisienkonsolidasi (Cc) - Menentukankoefisienpermeabilitas (k) - Menentukanderajatkonsolidasitanah (T)
TEORI KONSOLIDASI 1 DIMENSI TERZAGHI • Tanah adalahhomogen • Pemampatan, aliran air poridanbeban yang bekerjahanyadalamsatuarah • Butirtanahdan air bersifat incompressible (tidakmampumampat) • Berlakuhukum Darcy, aliranbersifatlaminer • Tidakadaperubahantemperatur • HargaCvadalahkonstan
PERALATAN • Satu set peralatankonsolidometer • Dial denganketelitian 0.01 • Alatpencetaksampel • Stop watch • Timbangan • Oven
PROSEDUR PERCOBAAN • Persiapan Benda Uji mengeluarkanbendadaritabungsampeldanmemasukkankecincindantimbangsertamengambilsebagiansampeluntukujikadar air • Lapisibendaujidengankertassaringdanbatuberporipadabagianatasdanbawahnya. • Tempatkankedalamselkonsolidasi • Bagianatasdipasangpelatpenumpu • Tempatkancel yang berisicontohdalamrangkabebankemudianaturlengandenganhati-hati, hinggajarumpenekantidakmenyentuhalatpenumpu
LANJUTAN PROSEDUR • Atur dial beban • Seldiisi air hinggapenuhdanbiarkanselama 24 jam • Setelah 24 jam catatpembacaan dial • Mulaipemberianbeban 0.1 kg/cm2 danbaca dial dalam interval waktu 0, ¼, 1,2.25, 4, 6.25, 9, 12.25, 16, 20.25, 25, 36, 49, 64, 100 dan 1440 menit • Tambahkanbebansecarabertahap 0.25, 0.5, 1, 2, 4, 8 kg/cm2 sambildibaca dial padasetiap interval waktu. • Turunkanbebandenganbertahapsampai 0.1 kg/cm2 • Benda ujidancincinkembaliditimbang • bendaujidiovenuntukmendapatkankadar air danberatkering
PENCATATAN HASIL PERCOBAAN • Kadar air akhir • TinggiEfektif A = luaspenampangbenda Gs = Beratjenistanah • Penurunan total (H): pembacaanarloji • Angkaporiawal Ho = tinggiawal • Perubahanangkapori setiap kenaikan beban (e)
Angkaporipadasetiappembebanan • DerajatKejenuhan (Sr) padasebelumdansesudahpercobaan