1 / 22

survei struktur upah ( ssu ) Sub DirEktorat Statistik Upah dan Pendapatan

survei struktur upah ( ssu ) Sub DirEktorat Statistik Upah dan Pendapatan. Tujuan SSU. Mendapatkan data statistik upah yang lebih rinci , yaitu upah menurut jenis kelamin dan jenis jabatan / pekerjaan untuk : - karyawan non produksi / pelaksana

aquene
Download Presentation

survei struktur upah ( ssu ) Sub DirEktorat Statistik Upah dan Pendapatan

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. surveistrukturupah(ssu)Sub DirEktoratStatistik Upah dan Pendapatan

  2. Tujuan SSU • Mendapatkan data statistikupah yang lebihrinci, yaituupahmenurutjeniskelamindanjenisjabatan/ pekerjaanuntuk : - karyawan non produksi/pelaksana - karyawanproduksi/pelaksanaberstatuslebihrendahdaripengawas/mandor/supervisor. - karyawanproduksi/pelaksanapadatingkatpengawas/mandor/supervisor keatas.

  3. Periode Pencacahan • SSU dilaksanakan BPS sejak tahun 2001 • Periode survei : tahunan • Pencacahan pada perusahaan terpilih dilakukan pada bulan Juli (bersamaan dengan SUB triwulan II), untuk mencatat keterangan/informasi mengenai struktur upah sesuai dengan periode pembayaran perusahaan pada bulan Juni.

  4. Cakupan SSU (2001-2007)

  5. Cakupan SSU (2008-Sekarang) • Perusahaan-perusahaan yang bergerak di lapanganusaha: • IndustriPengolahan (besardansedang) • Perhotelan (bintangdanmelati) • PertambanganNonmigas(yang sudahmelakukankegiatanpenambangan) • Perdagangan (besardaneceran) • Pertanian (peternakandanperikanan)

  6. Kerangka Sampel SSU (2008-Sekarang)

  7. Jumlah Target Sampel SSU Tahun 2013

  8. Jadwal Kegiatan SSU 2013

  9. Petugas Lapangan • Petugas Pencacah - Koordinator Statistik Kecamatan (KSK) - Staf BPS Kab/Kota yang ditunjuk • Pengawas/Pemeriksa - Kepala Seksi Statistik Sosial BPS Kab/Kota - Staf BPS Kab/Kota yang ditunjuk

  10. Pengumpulan Data • Wawancara langsung Dilakukan melalui wawancara langsung dengan petugas perusahaan yang ditunjuk, untuk perusahaan berskala sedang yang file-file pendukungnya tidak terlalu rumit. • Swacacah (mengisi kuesioner sendiri) • Untuk perusahaan besar dimana diperlukan waktu untuk mempersiapkan file-file pendukung, pengisian kuesioner SUB dilakukan oleh petugas yang ditunjuk perusahaan yang sebelumnya telah menerima penjelasan mengenai tata cara pengisian kuesioner SUB dari KSK/petugas pencacah. • Pada waktu yang telah ditentukan (paling lambat 2 minggu) KSK/petugas pencacah mengambil kembali kuesioner yang telah diisi oleh perusahaan.

  11. Kesamaan SSU dan SUB • Cakupan/ruang lingkup Perusahaan industri besar/sedang, hotel bintang/non bintang, pertambangan non migas, perdagangan besar/eceran, peternakan dan perikanan. • Sampel SSU sama dengan sampel SUB (kerangkasampel, metodologipenarikansampel, jumlahsampel, prosedurpenggantiansampel) • Pengumpulan data (wawancaralangsung, swacacah) • Petugaslapangan (Petugaspencacah, Pengawas/pemeriksa)

  12. Instrumen • Daftar isian/kuesioner • KartuLaporan Perusahaan (KLP) • Buku pedoman pelaksanaan SSU

  13. Data yang Dikumpulkan (1) • Keterangan umum perusahaan • Jumlah hari dan jam kerja seminggu • Tunjangan teratur yang diterima dalam bentuk natura (barang/jasa) • Jumlah karyawan perusahaan menurut jenis kelamin, yang mencakup: • karyawan non-produksi/pelaksana • karyawan produksi/pelaksanadibawahpengawas/ mandor/supervisor • karyawan produksi/pelaksana pada tingkat pengawas/ mandor/supervisor ke atas

  14. Data yang Dikumpulkan (2) • Sistem pembayaran, upah minimum dan maksimum, jumlah upah (upah pokok, tunjangan dan upah lembur), dirinci menurut jenis kelamin dan jenis jabatan untuk : • karyawan non produksi/pelaksana • karyawan produksi/pelaksana dibawah pengawas/ mandor/supervisor • karyawan produksi/pelaksana pada tingkat pengawas/ mandor/supervisor ke atas • Keterangan lainnya • Sistem pengupahan • Organisasi pekerja/karyawan • PHK • Diklat karyawan

  15. Pengolahan Data • Sentralisasi : pengolahan data SSU dilakukan di BPS Pusat • Pengolahan SSU dilakukansetahunsekali (satuputaran). • Tidakadaprosesimputasiuntukperusahaannon respon

  16. Indikator yang Dihasilkan • Rata-rata upah per jeniskelamin, menurut: • Lapanganusaha/sektor • untuk sektor industri, dirinci sampai dengan 3 digit KBLI • kelompokwilayah • jenis pekerjaan/jabatan • karyawan produksi/pelaksana di bawah pengawas/mandor/supervisor • pengawas/mandor/supervisor dan beberapa tingkat di atasnya • tenaga ahli • karyawan non-produksi (manajer, akuntan, sekretaris, tenagaadministrasi, tenagapenjualan, sopir, satpam)

  17. Level Penyajian Data • Data statistik struktur upah yang dihasilkan SSU dipublikasikan pada level nasional. • Untuk sektor industri (karena sampelnya cukup besar) data statistik struktur upah dapat dirinci menurut kelompok wilayah : - Jawa Barat, DKI Jakarta, dan Banten - Jawa Tengah dan DI Yogyakarta - Jawa Timur dan Bali - Luar Jawa-Bali

  18. Kendala yang Dihadapi

  19. Kendala yang dihadapi SSU (1) • Respons Raterelatifrendah

  20. Kendala yang dihadapi SSU (2) • Time-Lag relatif lama, bahkanlebih lama daritime-lag SUB. Persentasepemasukandokumentersebutdiatas, barudapatdicapaipadaBulan November 2012. • Perusahaan seringkalimerasaterbebanimengisiketeranganupahkaryawan yang dirincimenurutjenisjabatandanjeniskelamin. Sehinggasuatuperusahaanbisasajabersediamengisikuesioner SUB namuntidakbersediamengisikuesioner SSU

  21. Output • PublikasiStatistikStrukturUpah (Tahunan) Karenatime lag yang sangat lama, PublikasiStatistikStrukturUpah yang terbitakhirtahun 2012 misalnya, berisi data tahun 2010 (angka final) dantahun 2011 (angkasementara).

  22. Terima Kasih

More Related