970 likes | 2.96k Views
SISTEM PENCERNAAN. KOMPETENSI DASAR. Mendeskripsikan sistem pencernaan pada manusia dan hubungannya dengan kesehatan. STANDAR KOMPETENSI. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia. Men deskripsikan organ-organ pencernaan pada manusia dan fungsinya .
E N D
KOMPETENSI DASAR • Mendeskripsikansistempencernaanpadamanusiadanhubungannyadengankesehatan STANDAR KOMPETENSI Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia • Mendeskripsikan organ-organ pencernaanpadamanusiadanfungsinya. • Mendeskripsikanjenismakananberdasarkankandunganzat yang adadidalamnya. • Menjelaskanprosespencernaanpadamanusia. • Menyebutkancontohkelainandanpenyakitpadasistempencernaanmanusiadanupayamengatasinya. INDIKATOR
PENCERNAAN Prosesperubahanmakanandaribentuk yang kasarmenjadibentuk yang halussehinggadapatdicernaolehususdisebutPencernaan. Sebagaicontoh, bila kalian memakanmakanan, sebelum kalian telanbiasanyamakananakan kalian kunyahterlebihdahulusehinggahalus.
A. Fungsimakananbagimanusia • Fungsimakanan : • Sebagaisumberenergi(tenaga). • Sebagaisumberbahanpembangunseldanjaringantubuhsertamenggantikansel-seltubuh yang rusakatautua. • Sebagaipengaturproses yang terjadididalamtubuhdansebagaipelindungtubuhterhadapberbagaipenyakit.
1. Makanansebagaisumberenergiuntukaktivitastubuh, sepertikarbohidratdanlemak. Selainsumberenergi, karbohidratjugaberfungsi : Menjagakeseimbanganasambasadidalamtubuh. Berperanpentingdalamprosesmetabolismedidalamtubuh. Pembentukanstrukturseldenganmengikat protein danlemak. Kentang Jagung
Bahan yang mengandungkarbohidrat Singkong Beras Gandum Ubijalar
Selainsebagaisumberenergi, lemakjugaberfungsisebagai : Sebagaipelarutbeberapa vitamin. Sebagaipelindungterhadap organ dalamtubuh. Sebagaipelindungtubuhdarisuhurendah. Sebagaicadanganmakanan yang tersimpandibawahkulit. Lemak yang kitamakanbisaberasaldarihewan (lemakhewani) atautumbuhan (lemaknabati)
2. Makanansebagaibahanpembanguntubuh, seperti Protein. Selainsebagaibahanpembanguntubuh, protein jugaberfungsisebagai : Sebagaipenghasilenergi, meskipunbukansebagaienergiutama. Membuatsubstansipenting, misalnyaenzimdanhormon yang membantuprosesmetabolismetubuh. Menjagakeseimbanganasam-basadalamtubuh. Protein yang kitamakandapatberasaldari protein hewanidan protein nabati.
3. Makanansebagaipengaturdanpelindungtubuh, seperti mineral, vitamin dan air. Zatkimia yang terdapatdalambahanmakanan yang diperlukanolehtubuhdisebutmineral. Mineral : kalsium, fosfor, natrium, klor, kalsium, yodium, zatbesi, fluor, sengdanbelerang.
Vitamin merupakanzatkimia yang terdapatdalamzatmakanan. Vitamin yang larutdalamlemak : A, D, E dan K. Vitamin yang larutdalam air : B1, B2, B3, B12 dan C.
AIR Fungsi air : Sebagaipelarutreaksikimia yang terjadididalamtubuh. Sebagaipelarutzat-zatsisa yang keluardaritubuhdalambentuklarutan. Sebagaipengangkuthasilmetabolismekeseluruhtubuh. Mempertahankansuhutubuh.