80 likes | 308 Views
PENGANGGURAN DI KALANGAN MENENGAH KEBAWAH MENURUT PENDIDIKAN. BY: HAFIZH FADILLAH/09610198 MANEJEMEN 2D. DEFINISI DAN PENGERTIAN PENGANGURAN. Pengangguran adalah orang yang masuk dalam angkatan kerja (15 sampai 64 tahun ) yang Sedang mencari pekerjaan dan belum mendapatkannya.
E N D
PENGANGGURAN DI KALANGAN MENENGAH KEBAWAH MENURUT PENDIDIKAN BY: HAFIZH FADILLAH/09610198 MANEJEMEN 2D
DEFINISI DAN PENGERTIAN PENGANGURAN Pengangguranadalahorang yang masukdalamangkatankerja (15 sampai 64 tahun) yang Sedangmencaripekerjaandanbelummendapatkannya
JENIS DAN MACAM-MACAM PENGANGGURAN • PengangguranFriksional / Frictional Unemployment • PengangguranStruktural / Structural Unemployment • PengangguranMusiman / Seasonal Unemployment • PengangguranSiklikal
PENGANGGURAN DAPAT DIBEDAKAN MENURUT SUMBER ATAU PENYEBAB PENGANGGURAN: • PengangguranFriksional • PengangguranSilikal • PengangguranStruktual • PengangguranTeknologi
PENGANGGURAN DAPAT DIBEDAKAN MENURUT CIRI PENGANGGURAN YANG BERLAKU: • Pengangguran Terbuka • PengangguranTersembunyi • PengangguranMusiman • PengangguranSetengahMenganggur
MASALAH PENGANGGURAN DAN KRISIS SOSIAL Pengangguranmenjadimasalahsosialtidakkarenabersumberpadapenyimpangannorma-normamasyarakat, tetapikarenaiarawanmenimbulkanmasalah-masalahsosiallainnya, sepertikemiskinan, meningkatnyakriminalitas, premanisme, prostitusi, dll. Besarnyajumlahpenganggurandi Indonesia lambat-launakanmenimbulkanbanyakmasalahsosial yang nantinyaakanmenjadisuatukrisissosial. Sukaatautidaksuka, pengangguranselaluberkorelasidengankemiskinan yang identikdengankebodohan, kejahatandanperilakumenyimpanglainnya. Indikatormasalah social inibisadilihatdaribegitubanyaknyaanak-anak yang orangtuanyamenganggur, yang mulaiturunkejalan. Merekamenjadipengamen, pedagangasonganmaupunpelakutindakkriminalitas. Merekaadalahgenerasi yang kehilangankesempatanmemperolehpendidikanmaupunpembinaan yang baik.
KESIMPULAN Jadi, secararingkasdapatsayakemukakanbahwapengangguranmerupakansebuahmasalah yang kompleks, tidakhanyamenyangkutmasalahsosialbagimasyarakatluastetapijugamerupakanmasalaheksistensialbagiindividu yang menjalaninya. Namun, terlepasdariitusemua, masalahsosialmerupakanmasalah yang harusdicarikanjalankeluarnyatidakhanyaolehpemerintahtetapiolehkitasemua. Melaluipenyelesaianmasalahpengangguran, diharapkanmasalah-masalahsosial lain yang timbulakibatpengangguransepertikejahatandanprostitusijugadapatteratasi.