431 likes | 1.17k Views
MENYIKAPI PERBEDAAN DALAM BERAGAMA. KONFLIK KEAGAMAAN DI INDONESIA. Sunni lawan syiah Sunni lawan Ahmadiyah Islam lawan kristen. Kelompok Syiah diserang (Madura). Menyerang kelompok Ahmadiyah ( Banten ). Tawuran Muslim vs Nasrani. MENGAPA ORANG BERBEDA PENDAPAT?.
E N D
KONFLIK KEAGAMAAN DI INDONESIA • Sunni lawansyiah • Sunni lawanAhmadiyah • Islam lawankristen
FAKTA DAN PERSEPSI MANUSIA • Apa yang kitaanggapsebagaifaktasesungguhnyaadalahpersepsikitatentangfaktatersebut. • Fakta yang samadapatdipersepsikanberbedaolehorang yang berbeda. • Contoh: OrangDemokratdanorang PDIP memilikipersepsi yang berbedatentangpemerintahan SBY.
MENGAPA TERJADI PERBEDAAN PERSEPSI ATAS FAKTA YANG SAMA? • Perbedaanskalapandang: • Orang yang melihatsecaragarisbesarakanmemilkipemahaman yang berbedadariorang yang melihatsecararinci. • orang yang melihatdarijarakjauhmelihatkenampakan yang berbedadaripadaorang yang melihatdarijarakdekat. • Orang “luar” akanmendapatpemahaman yang berbedadari “orangdalam”
Kulitmanusiatampakmulusdarijarak 2m dg pandanganmata, tetapitampakkasardarijarak 10 cm dg mikroskop
Muka air lauttampakdatardarijarakdekat, tapitampakmelengkungdarijarakjauh
MENGAPA TERJADI PERBEDAAN PERSEPSI ATAS FAKTA YANG SAMA? • Perbedaanlatarbelakangilmupengetahuandanpengalamanhidup • Seorangpenyairdanseorangastronoutmemilikipersepsiberbedatentangbulanpurnama. • SeorangmubalighS.Ag. memilikipersepsiberbedadenganseorangbiologiwantentangbabi, anjing, ulat, tikus, lebah, dll.
Bulantampakindahdandirindukanpenyair, tetapisangattidaknyamanbagiastronout
BagiBiologiwan, lebahdantikussama-samamenarikdanmengagumkan; bagimubalighseringkalilebahdianggapberperilakulebihbaikdaripadatikus.
MENGAPA TERJADI PERBEDAAN PERSEPSI ATAS FAKTA YANG SAMA? • Perbedaankepentingan. • UMP 2,2 jutadi DKI terasaterlalurendahbagiburuh (th 2012). Buruhmenuntut 2,8 juta. • UMP 2,2 jutaterlalutinggibagiperusahaan. Banyakperusahaanmengajukanpermohonanpenangguhan UMP, banyaklagi yang merencanakan PHK. • Pak HartodianggappahlawanbagipendukungOrdeBaru, tetapidianggappenjahatkemanusiaanolehkorban G30S PKI.
Tokoh yang dikagumidandibenci. Dianggappahlawanolehpendukungnya, dianggappenjahatolehmusuhnya.
PERBEDAAN PENDAPAT ADALAH KENISCAYAAN • Masyarakat yang homogen (satusuku, satu agama, satutingkatpendidikan, tingkatekonomi) memilikipendapat yang relatifhomogen. • Masyarakat yang majemukmemilikipendapat yang majemuk • Masyarakat modern tersusunatasmanusiadenganberagamlatarbelakangkeilmuan, pengalaman, kepentingandanskalapandang yang berbeda, makadidalammasyarakat modern akanterdapatkemajemukanpendapat.
APAKAH PERBEDAAN PENDAPAT DAPAT DISAMAKAN? • Dalamilmu-ilmualamperbedaanpendapat, sebagianbesar, dapatdisatukanmelaluimetodapengujianilmiah. • Contoh: Ptolemy berpendapatbumisebagaipusatsemesta; Copernicus berpendapatmataharisebagaipusatsemesta. (didukung Galileo Galilei). Perkembanganastronomimembuktikanbahwabumimengelilingimatahari.
PERBEDAAN AGAMA • Kalauorangdapatberbedapendapatterhadapobyekfisik yang dapatdilihatbersamadanperistiwapolitik, ekonomidanhukum yang dialamibersama, makaorangpastiberbedapendapattentanghal-hal yang ghaibsepertiTuhan, malaikat, hariakhir, dsb. • Apakahadametodauntukmenyatukan agama? TIDAK ADA.
KLASIFIKASI AGAMA • Abrahamic religions (Christianity, Islam, Judaism, Baha’i) • Indian religions (Hinduism, Jainism, Buddhism, Sikhism) • East Asian religions (Taoism, Confucianism) • African diasporic religions • Folk religions (Shamanism, Shinto, Native American religion, etc) • Iranian religions (Zoroastrianism, Yazdanism, Ahl-e-Haqq, Gnosticism)
Jumlahpengikut agama didunia • Kristen : 2 M – 2,2 M • Islam: 1,57 M – 1,65 M • Hindu: 820 juta – 1 M. • Buddha: 400 – 500 juta • Taoism + Confucianism= ratusanjuta • Shinto: 27-65 juta • Sikhism: 24-28 juta • Yahudi: 14-18 Juta • Jainism: 8-12 juta
Pertumbuhanjumlahpemeluk agama didunia • Tahun 2000-2005 • Islam : 1,84% • Baha’i: 1,74% • Sikh: 1,62% • Hindu: 1,57% • Kristen: 1,32%
PERPECAHAN DALAM AGAMA YANG SAMA • SETIAP AGAMA TERBAGI DALAM BANYAK ALIRAN. • Misalnya, agama Kristen terbagidalambanyakdenominasi: gerejaKatolik Roma (paling besar), Protestan, Anglican, Eastern Orthodox Church, Oriental Orthodox Churches, Assyrian Orthodox Churches.
Perbedaanalirandalam agama Islam • Islam: sunnidansyiah • Sunni: • MadzabSyafii; MadzabHanafi • MadzabHambali; MadzabMaliki • Syiah • MadzabJa’fari • MadzabIsmailiyah • MadzabZaidah • Adaorang Islam yang tidakbermadzab
Seorangpemeluk agama merasa agama yang dianutnyabenar • Seorang Muslim percayabahwa agama Islam adalah agama ygbenar. • Seorang Kristen percayabahwa agama Kristen benar • Seorang Hindu percayapercayabahwa agama Hindu benar. • Orang yang merasaagamanyasalahakanberpindahke agama lain.
Seorangpenganutsuatualirandalam agama, percayaalirannyabenar • Seorangpenganut Sunni percayabahwaaliran Sunni adalahbenar. • Seorang Sunni bermadzabSyafi’ipercayamadzabSyafi’ibenar • Seorang Sunni bermadzabHambalipercayabhwmadzabHambalibenar • Seorang Sunni tidakbermadzabpercayabahwatidakbermadzabitubenar • SeorangpenganutSyiahpercayabahwaaliransyiahadalahbenar.
Dakwahdankebebasanberagama • Orangislamberdakwah, mengajakorangpadakebenaran (menurut Islam); Orang Kristen berdakwah, mengajakorangpadakebenaran (menurut Kristen) • Untukmasyarakatberwawasanluasdantidakemosional, dakwahantarpemeluk agama tidakmasalah, tetapiuntukmasyarakatygberwawasanrendahatauemosional, dakwahkepemeluk agama berbedadapatmenyebabkankonflik.
DAKWAH PADA PENGANUT ALIRAN BERBEDA DALAM ISLAM • Untukpemeluk Islam yang berwawasanluas, dakwahpadaorang Islam yang berbedaalirandapatmenambahwawasan. • OrangMuhammadiyahdapatmenambahwawasandariceramahorang NU, dansebaliknya. • Untukpemeluk Islam yang fanatikpadasatualiran, ceramahdarialiran lain dapatmenimbulkankonflik.
Menyikapiperbedaan agama danalirandalam agama ygsama • Tidakadaorang yang sengajamenganut agama yang menurutnyasalah. • Takadaorang yang sengajamenganutaliran yang sesatdalamsuatu agama. • Tidakadametoda yang efektifuntukmenyatukanperbedaan agama danalirandalamsatu agama. • Sebaiknyakitamenghormatiperbedaantsb. Dialog antar agama danantaralirandapatdilakukanjikasemuaberjiwaterbuka.
Perbedaanpendapat: rahmatataubencana? • Perbedaanpendapatdapatmenjadirahmatjikamasyarakatdapatmengelolaperbedaantersebutuntukmemperkayawawasanintelektual, budaya, ilmudanekonomi. • Perbedaandapatmenjadibencanajikakomponen-komponendalammasyarakatbersikapegoistik, berpandangansempitdanmemaksakanpendapatnyamasing-masing.
RAHMAT DARI PERBEDAAN • Menambahwawasanintelektual: memahamikehidupandariperspektif yang berbeda. • Merangsangkreatifitas: melihatdisainrumah, pakaian, peralatandariberbagaibudaya. • Meningkatkanekonomi: kebutuhanbarangmeningkat.
BENCANA DARI PERBEDAAN • Pertengkaransuami isteri • Tawuran pelajar • Tawuran kampung • Tawuranpendukungcalonkepaladaerah • Tawurankelompokalirandalamsatu agama • Perang agama • Perangantarnegara • Perangdunia
SikapNabiterhadapperbedaanpendapatparasahabat • "Jangansekali-kali salahseorangdari kalian shalat ‘AsharkecualidiperkampunganBaniQuraizhah."Lalutibalahwaktushalatketikamerekamasihdijalan, sebagiandarimerekaberkata, ‘Kamitidakakanshalatkecualitelahsampaitujuan’,dansebagian lain berkata, ‘Bahkankamiakanmelaksanakanshalat, sebabbeliautidaklahbermaksuddemikian’. MakakejadiantersebutdiceritakankepadaNabi saw, danbeliautidakmencelaseorang pun darimereka." (HR. BukhorydariIbnu ‘Umarr.a)
Ayat “inklusivisme” • Sesungguhnyaorang-orangmukmin, orang-orangYahudi, orang-orangNasranidanorang-orangShabiin, siapasajadiantaramereka yang benar-benarberimankepada Allah, harikemudiandanberamalsaleh, merekaakanmenerimapahaladariTuhanmereka, tidakadakekhawatirankepadamereka, dantidak (pula) merekabersedihhati. Al Baqarah:62
TOKOH INKLUSIVISME • GUS DUR • NURCHOLIS MADJID • SYAFII MAARIF • DAWAM RAHARJO • ALWI SHIHAB • KOMARUDIN HIDAYAT • DLL
KESIMPULAN • KITA MEYAKINI BAHWA PENDAPAT YANG KITA ANUT ADALAH YANG PALING BENAR. • ORANG LAIN JUGA BERPENDAPAT BAHWA MEREKA MENGANUT PENDAPAT YANG BENAR. • JADI, KITA HARUS SALING MENGHARGAI PENDAPAT. • JIKA INGIN MENYAMAKAN PENDAPAT, LAKUKAN DENGAN DIALOG YANG BAIK.