1 / 7

Beta oksidasi dari asam lemak

Beta oksidasi dari asam lemak. Terjadi di dalam mitokondria. Tahapan -tahapan -oksidasi Asetil-KoA akan memasuki siklus TCA, sedangkan FADH 2 dan NADH yang dihasilkan (dari b -oksidasi & TCA) akan masuk ke dalam sistem transport elektron, sehingga dihasilkan ATP perolehan energi.

manton
Download Presentation

Beta oksidasi dari asam lemak

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Beta oksidasi dari asam lemak • Terjadi di dalam mitokondria. • Tahapan -tahapan -oksidasi • Asetil-KoA akan memasuki siklus TCA, sedangkan FADH2 dan NADH yang dihasilkan (dari b-oksidasi & TCA) akan masuk ke dalam sistem transport elektron, sehingga dihasilkan ATP • perolehan energi

  2. -oksidasi

  3. TAHAP 1 OKSIDASI LIPID PADA PEROKSISOM

  4. Oksidasi asam lemak ganjil • Menghasilkan propionil-KoA yang tidak dapat langsung digunakan pada TCA • Propionil-KoA ini harus di konversi menjadi suksinil KoA

  5. Konversi propionil-KoA menjadi Suksinil-KoA

  6. a-Oksidasi • Terjadi untuk memutuskan 1 atom C dari asam lemak, misal asam fitanat yang berasal dari fitol, komponen dari khlorofil • Refsum’s disease • Jalur oksidasi

  7. Ketogenesis • Terjadi jika jumlah asetil-KoA berlebih • Malonyl-KoA menginhibisi carnitine acyltransferase I  mencegah transport • merupakan sumber energi otak jika dalam keadaan kelaparan

More Related