1 / 33

Seminar Komprehensif Hendri Ahmadi 230110080122

PEMBERIAN PROBIOTIK DALAM PAKAN TERHADAP PERTUMBUHAN LELE SANGKURIANG ( Clarias gariepinus ) PADA PENDEDERAN II. Seminar Komprehensif Hendri Ahmadi 230110080122. Dibimbing oleh : Dr. Ir. Iskandar , Msi . Ir. Hj . Nia Kurniawati , M.Si. UNIVERSITAS PADJADJARAN

snow
Download Presentation

Seminar Komprehensif Hendri Ahmadi 230110080122

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PEMBERIAN PROBIOTIK DALAM PAKAN TERHADAP PERTUMBUHANLELE SANGKURIANG (Clarias gariepinus)PADA PENDEDERAN II Seminar Komprehensif HendriAhmadi 230110080122 Dibimbing oleh : Dr. Ir. Iskandar, Msi. Ir. Hj. NiaKurniawati, M.Si UNIVERSITAS PADJADJARAN FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN PROGRAM STUDI PERIKANAN JATINANGOR 2012

  2. LatarBelakang

  3. IdentifikasiMasalah • Berdasarkanlatarbelakang yang telahdisebutkantersebut, permasalahan yang akanditelitiadalahsejauhmanapenambahanprobiotikdalampakandapatmeningkatkanpertumbuhanlelesangkuriang (Clariasgariepinus).

  4. Tujuan Untukmengetahuisejauhmanapengaruhpemberianpakan yang mengandungprobiotikterhadaplajupertumbuhanlelesangkuriang (Clariasgariepinus).

  5. KegunaanPenelitian Hasildaripenelitianinidiharapkandapatmemberikaninformasimengenaipemberianprobiotik raja leledalampertumbuhanlelesangkuriang.

  6. Kerangkapemikiran Hardjamulia (1986) Pakan yang berkualitasbaikmenjadisalahsatufaktorkeberhasilandalamusahapembenihandanbudidaya. Karenapakanmenjadisumberenergiutamadalampertumbuhanikan. Pakanberkualitasselainberperansebagaisumberenergiutamajugadiharapkanmampumeningkatkandayacernaikansehinggapertumbuhanmenjadi optimum.

  7. KerangkaPemikiran Pemberianprobiotikdalampakanbuatanadalahsalahsatualternatifuntukmeningkatkanmutudankualitaspakan. Kompiang (2000) ,Probiotik yang mengandungbakteriLactobacillus sp.,berperanuntukmengahasilkanenzim-enzimpencernaanseperti lactase yang memanfaatkankarbohidrat yang tidakdapatdicernamenjadidapatdicernasertadapatmeningkatkankekebalantubuh.

  8. KerangkaPemikiran

  9. Hipotesis Berdasarkankerangkapemikirandapatdiajukanhipotesisbahwapemberianprobiotikpadakonsentrasi 2 ml/kg dapatmeningkatkanlajupertumbuhanikanlelesangkuriang (Clariasgariepinus).

  10. METODELOGI PENELITIAN

  11. WaktudanTempat Penelitian telah dilaksanakan di LaboratoriumAkuakulturFakultasPerikanandanIlmuKelautan, UniversitasPadjadjaran, Jatinangor,Sumedang, Jawa Barat. PenelitiantelahdilaksanakanpadabulanJuli-Agustus 2012.

  12. Alat dan Bahan Penelitian Alat-alat • Alat yang digunakandalampenelitianiniadalah : • Akuarium 18 buahdenganukuran 30 cm x 30 cm x 20 cm. • Bakfiber ukuran 1 meter kubik. • Aerator, selangaerasidanbatuaerasi. • Water heater. • Timbangan digital.

  13. Lanjutan. . • Derajatkeasaman (pH) meter. • DO meter. • Spektrofotometer. • Thermometer air raksa • Selangplastikdengan diameter 1 cm. • Serokikan. • Spuitdenganketelitian 0,1 ml. • Piring.

  14. Alat dan Bahan Penelitian Bahan 1) BenihLeleSangkuriang 2) ProbiotikKomersil 3) PakanUji KandunganNutrisiPakanPelet 781-1 Sumber : Mahyudin (2008) *HasilAnalisisSeratKasar Di Fapet UNPAD (2012)

  15. MetodePenelitian • Metode penelitian dilakukan secara eksperimental dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) • Penelitian ini menggunakan lima perlakuan dan empat kali ulanganuntukperlakuan A, B, C, D sertadua kali ulanganuntukperlakuan E. Perlakuan yang diberikan adalah sebagai berikut : • Perlakuan A : Pakantanpapenambahan probiotik (kontrol) • Perlakuan B :Pakandenganpenambahanprobiotik 2 ml/kg pakan • Perlakuan C : Pakandenganpenambahanprobiotik 4 ml/kg pakan • Perlakuan D : Pakandenganpenambahanprobiotik 6 ml/kg pakan • Perlakuan E : Pakandenganpenambahanprobiotik 2ml/kg pakandantanpasifon

  16. Model linear yang digunakandariRancanganAcakLengkap (Gasperz, 2006) Keterangan : Xij= Hasil Pengamatan pada perlakuan ke-i dan ulangan ke-j µ = Rata-rata umum τi= Pengaruh perlakuan ke-i εij= Pengaruh faktor random pada perlakuan ke-i dan ulangan ke-j

  17. ProsedurPenelitian PersiapanPemeliharaan • Akuarium, selangdanbatuaerasidibersihkandengandetergen, kemudiandibasuhkembalidengan air tawar. • Pemasanganperalatanaerasipadamasing – masingakuarium. • Pengisian air padamasing - masingakuariumsebanyak 10 L. • Pemasanganwater heaterpadamasing – masingakuarium. • Perlakuanditempatkansecaraacakdandiberitandasesuaidengantataletaknya.

  18. PelaksanaanPenelitian • Penelitianselama 30 hari, pengamatan 7-8 harisekali. • Penimbanganbobotawalpenelitian, selanjutnyaikanlelesangkuriangdimasukankedalammasing – masingakuarium. • Pemberianpakansebanyaktiga kali sebanyak 10% daribobottubuh. • Penyiponansisapakandankotoranhasilmetabolisme. • Pengukuranbobotikanlelesangkuriang. • Pengukuran parameter kualitas air.

  19. Parameter yang Diamati

  20. LajuPertumbuhan Pertumbuhandapatdilihatdaripenambahanbobotikandarisetiapperlakuan yang ditimbangselamapenelitian. MenurutEffendie (1997), untukmenghitunglajupertumbuhanharianikandigunakanrumus : Keterangan : g = Lajupertumbuhan (%) t = Lamanyapercobaan (hari) W0 = Bobotbiomassapadaawalpenelitian (g) Wt = Bobotbiomassapadaakhirpercobaan (g)

  21. EfisiensiPemberianPakan Djajasewaka (1985 ), Efisiensipemberianpakanyaitu, besarnyarasioperbandinganantarapertambahanbobotikan yang didapatkandenganjumlahpakan yang dikonsumsiikan. Semakinbesarnilaipertambahanbobotmakaefisiensipakansemakinbesar. dapat dihitungdenganmenggunakanrumus : Keterangan : • Ep = EfisiensiPemberianPakan • Wt = Bobotbiomassaikanpadaakhirpengamatan (g) • W0 = Bobotbiomassaikanpadaawalpenelitian (g) • D = Bobotikan yang matiselamapenelitian (g) • F = Bobotmakanan yang diberikanselamapenelitian (g)

  22. Kualitas Air Pengamatankualitas air sebagai media hidupbenihikanmeliputi pH, oksigenterlarut (DO) dan ammonia dilakukanpadaawalpenelitiandansetiap 7-8 harisekaliatauketikaadaikan yang mati.

  23. Analisis Data Pengaruhperlakuanterhadappertumbuhandanefisiensipakandianalisisdenganuji F padatarafkepercayaan 95 %, apabilaterdapatperbedaannyataantaraperlakuanakandilanjutkandenganujijarakberganda Duncan (Gasperz, 1995). Analisisakandilakukanuntukmengetahuihubunganantarapenambahanprobiotikdenganlajupertumbuhandanefisiensipemberianpakan.

  24. HasildanPembahasan Bobot Rata-rata BenihLeleSangkuriangSelamaPenelitian 30 Hari

  25. Rata-rata LajuPertumbuhanHarianSelamaPenelitian Keterangan : Nilai rata-rata yang diikutiolehhuruftidaksamaberbedanyatamenurutUjiJarakBerganda Duncan tarafkepercayaan 95%.

  26. LajuPertumbuhanPerlakuan 2 ml/kg TanpaSipon • Keterangan : *) Sebagai data pembanding

  27. PemberianProbiotikterhadaplajuPertumbuhan

  28. Efisiensi PemberianPemberianPakan Rata-rata EfisiensiPakanSelama 30 HariPenelitian • Keterangan : Nilai rata-rata yang diikutiolehhuruftidaksamaberbedanyatamenurutUjiJarakBerganda Duncan tarafkepercayaan 95%.

  29. Efisiensi PemberianPakanPerlakuan 2 ml/kg TanpaSipon • Keterangan : *) Sebagai data pembanding

  30. Rata-rata Kisaran Parameter Kualitas Air Selama 30 HariPenelitian • Keterangan : * (SNI,2000) • **(Sunarma, 2004)

  31. Kesimpulan 1. Penambahanprobiotik Raja Lelepadapakankomersialberpengaruhterhadappertumbuhanbenihikanlelesangkuriang (Clariasgariepinus). Perbedaandosis 2-6 ml/kg tidakmemberipengaruhterhadaplajupertumbuhanbenihikanlelesangkuriang (Clariasgariepinus). 2. Penggunaanprobiotikdalampakandengandosissebesar 6 ml/kg menghasilkanlajupertumbuhanhariandanefisiensipakantertinggi, yaitu 3,12% dan 31,65%, dantanpapenambahanprobiotiksebesar 2,04% dan43,93%.

  32. Saran 1. Sebaiknyapenambahanprobiotik Raja Lelesebanyak 6 ml/kg padapakankomersial. 2. Untukmengetahuipengaruhmaksimumprobiotik Raja Leleterhadappertumbuhanlelesangkuriang, perludilakukanpenelitianlanjutandengandosisprobiotiklebihbesardari 6 ml/kg.

  33. TerimaKasih

More Related