170 likes | 573 Views
Negara & Kewarganegaraan ( Naturalisasi & Migrasi ). Oleh : Syahirul Alim. Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang 2012.
E N D
Negara & Kewarganegaraan (Naturalisasi & Migrasi) Oleh: SyahirulAlim Universitas Islam Negeri (UIN) MaulanaMalik Ibrahim Malang 2012
Naturalisasiadalahprosesperubahan status daripendudukasingmenjadiwarganegarasuatunegara.[1]Prosesiniharusterlebihdahulumemenuhibeberapapersyaratan yang ditentukandalamperaturankewarganegaraannegara yang bersangkutan. • Hukumnaturalisasidisetiapnegaraberbeda-beda. Di Indonesia, masalahkewarganegaraansaatinidiaturdalamUndang-Undang No. 12 tahun 2006.
Dalam UU No. 62 Tahun 1958 juga ditentukan bahwa salah satu cara untuk memperoleh kewarganegaraan Republik Indonesia. Untuk mengajukan permohonan pemwarganegaraan, pemohonan harus mempunyai syarat-syarat sebagai berikut: • Sudah berumur 21 tahun; • Lahir dalam wilayah Republik Indonesia, atau pada waktu mengajukan permohonan bertempat tinggal dalam daerah itu selama sedikit-dikitnya 5 tahun berturut-turut yang paling akhir atau sama sekali selama 10 tahun tidak berturut-turut; • Jika ia seorang laki-laki yang kawin, mendapat persetujuan isteri (isteri-isterinya); • Cukup dapat berbahasa Indonesia dan mempunyai sekedar pengetahuan tentang sejarah Indonesia serta tidak pernah dihukum karena melakukan suatu kejahatan yang merugikanRepublik Indonesia; • Dalam keadaan sehat jasmani dan rohani; • Membayar pada Kas Negara uang sejumlah antara Rp 500,- sampai Rp 10.000,- yang ditentukan besarnya oleh Jawatan Pajak tempat tinggalnya berdasarkan penghasilannya tiap bulan yang nyata dengan ketentuan tidak melebihi penghasilan nyata sebulan; • Tidak mempunyai kewarganegaraan atau kehilangan kewarganegaraannya apabila ia memperoleh kewarganegaraan Republik Indonesia atau menyertakan pernyataan menanggalkan kewarganegaraan lain menurut ketentuan hukum dari negara asalnya atau menurut ketentuan hukum perjanjian penyelesaian dwikewarganegaraan antara Republik Indonesia dan negara yang bersangkutan.
Faktor-faktorpenyebabnaturalisasi: Motif Ekonomi KeamanandanKeselamatan KeluargadanKeturunan Kesehatan TransaksionalPolitis
Asas-asasKewarganegaraan: a. Dari SisiKelahiran 1. Ius Soli (TempatKelahiran) 2. IusSanguis (Keturunan) Dari SisiPerkawinan 1. KesatuanHukum Berdasarkanpadaparadigmabahwasuamiistriataupunikatankeluargamerupakanintimasyarakat yang mengharapkansuasanasejahtera, sehatdantidakterpecah. 2. PersamaanDerajat Suatuperkawinantidakmenyebabkanperubahan status kewarganegaraanmasing-masingpihak, baiksuamiataupunistritetapmemiliki status kewarganegaraansendirisamahhalnyaketikamerekabelummenjadisuamiistri
Problematika Status Kewarganegaraan • Apatride • Orang-orang yang tidakmempunyai status kewarganegaraan • Bipatride • Orang-orang yang mempunyai status kewarganegaraanrangkap (duakewarganegaraan) • Multipatride • Orang-orang yang mempunyai status kewarganegaraanrangkapbanyak (lebihdariduakewarganegaraan) • HAK REPUDIASI • Hakuntukmenolakpemberian status kewarganegaraanseseorangdarisuatunegara
KARAKTERISTIK WARGA NEGARA YANG DEMOKRAT Rasa hormatdantanggungjawab Bersikapkritis Membukadiskusidan dialog Bersikapterbuka Rasional Adil Jujur Berperilakusantun
MIGRASI PengertianMigrasi: Migrasipendudukadalahperpindahanpendudukdaritempatyang satuketempat yang lain. Dalammobilitaspendudukterdapatmigrasiinternasional yang merupakanperpindahanpendudukyangmelewatibatassuatunegarakenegara lain danjugamigrasiinternalyangmerupakanperpindahanpenduduk yang berkutatpadasekitarwilayahsatunegarasaja.
JENIS-JENIS MIGRASI Migrasidapatterjadididalamsatunegaramaupunantarnegara. Berdasarkanhaltersebut, migrasidapatdibagiatasduagolonganyaitu : MigrasiNasional Contoh: Transmigrasi, Urbanisasi b. MigrasiInternasional, yaituperpindahanpendudukdarisuatunegarakenegaralainnya. Migrasiinternasionaldapatdibedakanatastigamacamyaitu 1. Imigrasi, yaitumasuknyapendudukdarisuatunegarakenegara lain dengantujuanmenetap. Orang yang melakukanimigrasidisebutimigran 2. Emigrasi, yaitukeluarnyapendudukdarisuatunegarakenegara lain. Orang yang melakukanemigrasidisebutemigran 3. Remigrasiataurepatriasi, yaitukembalinyaimigrankenegaraasalnya
UntukmewujudkanDemokrasiKonstitusional, setiapwarganegaradianjurkanuntuk: Menciptakankulturtaathukum yang sehatdanaktif (culture of law) Ikutmendorongprosespembuatanhukum yang aspiratif (process of law making) Mendukungpembuatanmateri-materihukum yang responsif (content of law) Ikutmenciptakanaparatpenegakhukum yang jujurdanbertanggungjawab (structure of law)