1 / 26

EVALUASI PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013

EVALUASI PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013. Oleh : Tim Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) IAIN Sunan Ampel Bahan Tayang untuk Mendukung Kegiatan Pembelajaran Mata Diklat Evaluasi Pembelajaran. KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA PLPG LPTK IAIN SUNAN AMPEL SURABAYA 2013.

zeki
Download Presentation

EVALUASI PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. EVALUASI PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013 Oleh: Tim FakultasIlmuTarbiyahdanKeguruan (FITK) IAIN SunanAmpel BahanTayanguntukMendukungKegiatanPembelajaran Mata DiklatEvaluasiPembelajaran KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA PLPG LPTK IAIN SUNAN AMPEL SURABAYA 2013

  2. Brainstorming…15’ C Apa tujuan Bapak/Ibu melakukan penilaian terhadap siswa: • Mengetahui pengetahuan atau kecerdasanya? atau • Melihat perubahan sikap atau perilakunya? Jika Bapak/Ibu ingin menggali pengetahuan semata, bagaimana dengan siswa yang pandai tetapi mereka memiliki sikap atau perilaku yang kurang baik?

  3. Brainstorming (Lanjutan…) • Jika Bpk/Ibu menggali pengetahuan atau kecerdasan anak, apa yang biasanya dilakukan? • Kalau Bpk/Ibu memotret perubahan sikap atau perilaku anak, penilaian jenis apa yang biasanya digunakan?

  4. R Penguatan(15’) PENTINGNYA PENILAIAN SIKAP PADA KURIKULUM 2013

  5. Keseimbangan antara Sikap, Keterampilan dan Pengetahuan untuk Membangun Soft Skills danHard Skills PT PT Knowledge Skill Skill Knowledge Attitude Attitude SMA/K SMA/K SMP SMP SD SD Sumber: Marzano (1985), Bruner (1960).

  6. Kerangka Kompetensi Abad 21 • Mendukung Keseimbangan penilaian: tes standar serta penilaian normatif dan sumatif • Menekankan pada pemanfaatan umpan balik berdasarkan kinerja peserta didik • Membolehkan pengembangan penilaianuntukmengungkapsikap siswa Perlunya mempersiapkan proses penilaian yangtidak hanya tes saja, tetapi dilengkapi dengan penilaian lain yang dapatmemotretsiswa. Disamping itu diperlukan dukunganlingkungan pendidikanyang memadai.

  7. KERJA MANDIRI (60’) K • Pesertabekerjasecara individual, setelahmemilihtopik/tematertentu. • Melengkapikisi-kisi. GunakanLembarKerja 7.1

  8. R Penguatan35’ RUANG LINGKUP DAN MEKANISME PENILAIAN KURIKULUM 2013

  9. RUANG LINGKUP PENILAIAN (1) (Permendikbud Nomor 66 Tahun 2013)

  10. RUANG LINGKUP PENILAIAN (2)

  11. RUANG LINGKUP PENILAIAN (3)

  12. RUANG LINGKUP PENILAIAN (4)

  13. MEKANISME PENILAIAN (1)

  14. MEKANISME PENILAIAN (2)

  15. PENILAIAN OLEH PENDIDIK (1)

  16. PENILAIAN OLEH PENDIDIK (2)

  17. R Penguatan(25’) BENTUK DAN TEKNIK PENILAIAN KURIKULUM 2013

  18. BENTUK & TEKNIK PENILAIAN(Permendikbud Nomor 66 Tahun 2013)

  19. Penilaian Kompetensi Sikap: Pendidik melakukan penilaian kompetensi sikap melalui observasi, penilaian diri, penilaian “teman sejawat”(peer evaluation) oleh peserta didik dan jurnal. Instrumen yang digunakan untuk observasi, penilaian diri, dan penilaian antarpeserta didik adalah daftar cek atau skala penilaian (rating scale) yang disertai rubrik, sedangkan pada jurnal berupa catatan pendidik. 1. Observasi merupakan teknik penilaian yang dilakukan secara berkesinambungan dengan menggunakan indera, baik secara langsung maupun tidak langsung dengan menggunakan pedoman observasi yang berisi sejumlah indikator perilaku yang diamati. 2. Penilaian diri merupakan teknik penilaian dengan cara meminta peserta didik untuk mengemukakan kelebihan dan kekurangan dirinya dalam konteks pencapaian kompetensi. Instrumen yang digunakan berupa lembar penilaian diri. 3. Penilaian antarpeserta didik merupakan teknik penilaian dengancara meminta peserta didik untuk saling menilai terkait dengan pencapaian kompetensi. Instrumen yang digunakan berupa lembar penilaian antarpeserta didik. 4. Jurnal merupakan catatan pendidik di dalam dan di luar kelas yang berisi informasi hasil pengamatan tentang kekuatan dan kelemahan peserta didik yang berkaitan dengan sikap dan perilaku.

  20. Penilaian Kompetensi Pengetahuan: 1. Pendidik menilai kompetensi pengetahuan melalui tes tulis, tes lisan, dan penugasan. 2. Instrumen tes tulis berupa soal pilihan ganda, isian, jawabansingkat, benar-salah, menjodohkan, dan uraian. Instrumen uraian dilengkapi pedoman penskoran. 3. Instrumen tes lisan berupa daftar pertanyaan. 4. Instrumen penugasan berupa pekerjaan rumah dan/atau projek yang dikerjakan secara individu atau kelompok sesuai dengan karakteristik tugas.

  21. Penilaian Kompetensi Keterampilan: • Pendidik menilai kompetensi keterampilan melalui penilaian kinerja, yaitu penilaian yang menuntut peserta didik mendemonstrasikan suatu kompetensi tertentu dengan menggunakan tes praktik, projek, dan penilaian portofolio. Instrumen yang digunakan berupa daftar cek atau skala penilaian (rating scale) yang dilengkapi rubrik. • Tes praktik adalah penilaian yang menuntut respon berupaketerampilan melakukan suatu aktivitas atau perilaku sesuai dengan tuntutan kompetensi. • Projek adalah tugas-tugas belajar (learning tasks) yang meliputi kegiatan perancangan, pelaksanaan, dan pelaporan secara tertulis maupun lisan dalam waktu tertentu. • 3.Penilaian portofolio adalah penilaian yang dilakukan dengan cara menilai kumpulan seluruh karya peserta didik dalam bidang tertentu yang bersifat reflektif-integratif untuk mengetahui minat, perkembangan, prestasi, dan/atau kreativitas peserta didik dalam kurun waktu tertentu. Karya tersebut dapat berbentuk tindakan nyata yang mencerminkan kepedulian peserta didik terhadap lingkungannya.

  22. MENCERMATI MODEL DAN MENYUSUN INSTRUMEN

  23. Mencermati Model(50’) • Cermatilah 10 contoh model penilaian yang dibagikan. Selanjutnyadiskusikan model penilaiantersebutdenganpasanganterdekatBapak/Ibu. Contoh Model Penilaian

  24. Menyusun Instrumen (100’) • Adaptasilah 10 contoh model penilaiantersebut, untukmenyusuninstrumenpenilaiansesuaidenganindikator-indikator yang telahBapak/Iburumuskan. • Lengkapi pula denganpedomanpenskoranataurubrikpenilaian. Gunakan LK 7.2

  25. Presentasi (60’) P • Mintalah 3 sampai 4 oranguntukmempresentasikanhasilkerjanya. • Sangatdisarankanuntukmemilih 2 orangdenganhasilpekerjaanyamendekatisempurnadan 2 oranglainyadenganpekerjaanyabanyak yang salah.

  26. Terima Kasih

More Related