1 / 12

Konsep Kurikulum

Konsep Kurikulum. Kurikulum ?. Ada ahli yang menyatakan bahwa kurikulum adalah pernyataan mengenai tujuan (MacDonald, Popham ), suatu rencana tertulis (Tanner dan Tanner), pengalaman nyata yang dialami peserta didik dengan bimbingan sekolah (Saylor dan Alexander)

howie
Download Presentation

Konsep Kurikulum

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. KonsepKurikulum

  2. Kurikulum ? • Adaahli yang menyatakanbahwakurikulumadalahpernyataanmengenaitujuan(MacDonald, Popham), suaturencanatertulis(Tanner dan Tanner), pengalamannyata yang dialamipesertadidikdenganbimbingansekolah (Saylor dan Alexander) • Apakahkurikulumhanyabermaknacourse out line atau GBPP? • Ataumencakupseluruhpengalaman yang diberikanpadaanakdalamprosespendidikannyaoleh guru?

  3. Kriteriapengertiankurikulum • Pengertiankurikulum paling tidakharusmemenuhidua kriteria yaitu (1) kurikulum harus mencerminkan pengertian umum tentang peristilahan pendidikan sebagaimana sering digunakan oleh pendidik, dan (2) kurikulumharusbermanfaatbagi guru dalammembuatperencanaanpengajaran yang baik (Glatthorn, 1987), .

  4. Awalnya • Kurikulumbiasanyaterdiridaripernyataan-pernyataantentangtujuanumum, tujuankhusus, yang mengindikasikankelompok-kelompokbahan ajar terpilih, yang jugamenyatakantentangmodel-model pelaksanaanprosespembelajaran, danjugamencakupprogram evaluasihasilbelajar. (Hilda Taba, 1962)

  5. Kurikulumadalahsekuensiisidanbahanpelajaranyang dideskripsikansedemikianrupasehinggapembelajaransetiapunitnyaitudapatdiselesaikansebagaisebuahsatuanutuh, danmasing-masing unit tersebutjugamendeskripsikankapabilitas (kompetensi) siswa yang harusdikuasaimereka (Robert Gagne, 1967)

  6. Kurikulumadalahrencana yang dibuatuntukmembimbinganakbelajardisekolah, disajikandalambentukdokumen yang mudahditemukan, disusunberdasarkantingkat-tingkatgeneralisasi, dapatdiaktualisasikandalamkelas, dapatdiamatiolehpihak yang tidakberkepentingan, dan dapat membawa perubahan tingkah laku (Glatthorn, 1987).

  7. Kini • Kurikulumsudahtidaklagibermaknasebagairangkaianbahanyang akandipelajarisertaurutanpelajaranyang akandipelajarisiswa, tetapiseluruhpengalamanyang ditawarkapadaanak-anakpesertadidikdibawaharahandanbimbingansekolah (Ronald C. Doll, 1964) • Kurikulumadalahperencanaan yang ditawarkan, bukan yang diberikan. Sebabbimbingan yang diberikan guru belumtentuditawarkan (Ronald C. Doll)

  8. Kurikulumadalahperangkatpendidikan yang merupakanjawabanterhadapkebutuhandantantanganmasyarakat (Oliva, 1997) • Kurikulumadalahthe heart of education (Klein, 1999)

  9. KonsepKurikulum • Substansi • KURIKULUM • Bidangstudi • Sistem Ibrahim danSukmadinata, 2007

  10. Kurikulumsebagaisubstansi • Suaturencanakegiatanbelajarmengajar • Suatuperangkattujuan yang ingindicapai • Suatudokumen yang berisirumusantujuan, bahan ajar, kegiatanbelajarmengajar, jadwal, danevaluasi • Suatudokumentertulissebagaihasilpersetujuanbersamaantaraparapenyusunkurikulumdanpemegangkebijaksanaanpendidikandenganmasyarakat • Mencakuplingkuptertentu (sekolah, kabupaten, provinsi, atauseluruhnegara)

  11. Kurikulumsebagaisistem • Sistemkurikulummerupakanbagiandarisistempersekolahan, sistempendidikan , bahkansistemmasyarakat • Mencakupstrukturpersonalia, danprosedurkerjabagaimanacaramenyusunsuatukurikulum, melaksanakan, mengevaluasi, danmenyempurnakannya. • Hasildarisuatusistemkurikulumadalahtersusunnyasuatukurikulum, dan • Fungsidarisistemkurikulumadalahbagaimanamemeliharakurikulum agar tetapdinamis

  12. Kurikulumsebagaibidangstudi • Kurikulumadalahbidangkajianparaahlikurikulumdanahlipendidikandanpenajaran • Tujuannyaadalahmengembangkanilmutentangkurikulumdansistemkurikulum • Merekamempelajarikonsep-konsepkurikulum, melakukanpenelitian, persobaan, menemukanhal-halbaru yang dapatmemperkayadanmemperkuatbidangstudikurikulum

More Related