190 likes | 535 Views
Lingkaran. Oleh Sugiati Tabrang. Matematika SMP Kelas VIII Semester Genap. Daftar Isi. Standar Kompetensi. Kompetensi Dasar. IndikatorSlide 3. Materi. Contoh Soal. Latihan. Referensi. Standar Kompetensi Geometri dan Pengukuran Menentukan unsur, bagian lingkaran serta ukurannya.
E N D
Lingkaran Oleh SugiatiTabrang Matematika SMP Kelas VIII Semester Genap
DaftarIsi StandarKompetensi KompetensiDasar IndikatorSlide 3 Materi ContohSoal Latihan Referensi
StandarKompetensi • Geometri dan PengukuranMenentukan unsur, bagian lingkaran serta ukurannya • KompetensiDasar • 4.2. Menghitung keliling dan luas lingkaran Indikator Menghitungkelilingdanluaslingkaran
KelilingLingkaran • Disimbolkandengan K ʘdirumuskandengan K ʘ = d Kʘ = 2r atau • = 3,14 atau = Dengan r = Jari-jarilingkaran d = diameter lingkaran
LuasLingkaran • Disimbolkandengan L ʘdirumuskandengan L ʘ = r2 • = 3,14 atau = Dengan r = Jari-jarilingkaran d = diameter lingkaran
Contohsoal : 1. Sebuahlingkaranmempunyai diameter 20 cm, hitunglahKelilingnya Penyel: Dik : d =s 20 cm maka Menentukan yang diketahui r = 10 cm = 3,14 Dit : KelilingLingkaran (K) = …………..? Menentukan yang ditanyakan
Penyelesaian : (cara 1) Kʘ = 2πr 3,14 X 10 X Kʘ = 2 Kʘ = 6,28 X 10 62,8 Kʘ = Jadikelilinglingkaranadalah 62,8 cm
Penyelesaian : (cara 2) Kʘ = πd 20 = X Kʘ 3,14 Kʘ = 62,8 Jadikelilinglingkaranadalah62,8 cm
Contohsoal 2. Sebuahlingkaranmempunyaijari-jari 7 cm, hitunglahluasnya Penyel: Dik : r = 7 cm π = Dit : LuasLingkaran (L) = …………..?
Penyelesaian : L ʘ = π = X L ʘ 1 L ʘ = 7 x X 7 1 L ʘ = 22 x 7 L ʘ = 154 Jadiluaslingkaranadalah 154 cm²
Contohsoal 3. Sebuahlingkaranmempunyai diameter 20 cm, hitunglahluasnya Penyel: Dik : = 20 cm maka d = 10 cm r = 3,14 π Dit : LuasLingkaran (L) = …………..?
Penyelesaian : L ʘ = π = X L ʘ 3,14 L ʘ = 10 x X 10 3,14 L ʘ = 3,14 x 100 L ʘ = 314 Jadiluaslingkaranadalah 314 cm²